Masalah pada TV ada banyak sekali, salah satunya adalah power TV LG nyala tapi layar mati.
Masalah ini bisa saja terjadi pada TV kamu. Ada beberapa penyebab yang mengakibatkan layar TV mati tapi tombol power hidup.
Untuk lebih detail mengenai penyebab layar TV mati tapi lampu indikator nyala bisa lihat informasinya berikut ini.
Kenapa TV Tiba Tiba Mati Tapi Lampu Indikator Hidup?
Kamu sedang mengalami masalah pada TV LG yang layarnya mati tapi lampu indikator hidup? Jika iya maka TV kamu sedang mengalami masalah.
Salah satu penyebabnya adalah komponen elco pada TV mengalami masalah atau bisa juga rusak. Nah untuk tahu penyebab lainnya yuk simak informasinya di bawah.
- Penyebab Layar TV LG Mati Tapi Power Nyala
Ada beberapa penyebab kenapa layar TV LG hidup akan tetapi lampu indikator TV nyala. Beberapa diantaranya adalah sebagai berikut :
- Elco Bermasalah atau Rusak
Salah satu penyebab kenapa layar TV mati akan tetapi lampu indikator nyala adalah komponen yang bernama elco bermasalah.
Masalah seperti ini biasa disebut dengan mati standby yang artinya TV tidak bisa nyala akan tetapi lampu indikator hidup walau tombol power sudah ditekan.
- Driver Horizontal Bermasalah
Penyebab yang kedua adalah driver Horizontal bermasalah hal ini bisa disebabkan karena tegangan yang seharusnya untuk driver tidak ada, namun bisa juga drivernya yang bermasalah.
Jika driver Horizontalnya bermasalah maka transistor horizontal tidak bisa menerima input yang mengakibatkan horizontal flyback tidak berfungsi.
Masalah yang Terjadi Di TV :
Cara Mengatasi Power TV LG Nyala Tapi Layar Mati
Dari penyebab terjadinya layar TV mati namun lampu indikator nyala yang ada di atas ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk bisa mengatasi masalah ini.
Cara yang pertama adalah silahkan lakukan pengecekan pada komponen elco, namun sebelum melakukan pengecekan pada elco ada baiknya kamu lakukan tips berikut ini.
Silahkan pindah channel TV kamu atau bisa gunakan tombol Vol + / – untuk melakukan pengecekan. Jika cara ini belum berhasil, maka kamu bisa melakukan pengecekan elco.
Namun jika elco benar benar bermasalah maka kamu bisa melakukan penggantian elco. silahkan gunakan elco dengan merk atau tipe yang sama dengan elco yang sebelumnya.
- Pengecekan Driver Horisontal, Transistor Horizontal & Horizontal Flyback
Cara yang kedua adalah dengan melakukan pengecekan pada Transistor Horizontal, Horizontal Flyback, Driver Horizontal dan juga pada power supply.
Jika kamu memang bisa melakukan pengecekan dan juga memiliki alat untuk melakukan pengecekan maka silahkan lakukan pengecekan.
Namun jika kamu tidak memiliki keahlian dalam melakukan pengecekan pada Transistor Horizontal, Horizontal Flyback, Driver Horizontal dan juga pada power supply sebaiknya kamu bisa langsung panggil teknisi service TV yang sudah berpengalaman.
Dengan memanggil teknisi service TV maka kamu hanya perlu memberitahu masalah yang ada pada TV LG. Nanti teknisi akan langsung melakukan pengecekan.
Nah itulah tadi beberapa penyebab power TV LG nyala tapi layar mati dan juga cara mengatasinya.
Related Posts:
- Cara Mengaktifkan Touchpad Laptop Dijaman yang serba teknologi ini pengguna komputer atau PC sudah mulai menurun dan mulai beralih ke laptop. Selain spesifikasinya sama dengan komputer laptop juga bisa digunakan dimanapun dan tentunya bisa…
- Cara Live Game di FB Lewat HP dan PC Cara Live Game di FB Lewat HP dan PC Apakah kamu ingin mulai nge-live game di Facebook tapi belum tahu caranya? Cara live game di FB sebenarnya sangat mudah karena…
- Cara Cek Kerusakan Hp Xiaomi Semua Tipe Cara Cek Kerusakan Hp Xiaomi - Xiaomi merupakan salah satu vendor smartphone yang sedang naik daun karena peluncuran ponsel android dengan harga murah, tapi spesifikasinya tidak mengecewakan serta desain yang…
- Penyebab Baterai Hp Kembung Banyak orang yang mengeluh karena baterai hp yang digunakan menggelembung, penyebab baterai hp kembung salah satunya mungkin karena penggunaannya yang berlebihan atau juga bisa waktu charger yang terlalu lama. Sebenarnya…
- 7 Penyebab TV LG Tidak Bisa di Remote & Cara Mengatasinya Kalian punya masalah dengan TV LG yang tidak bisa di remot? mungkin beberapa penyebab TV LG tidak bisa di remote di bawah ini masalahnya. Ada beberapa penyebab kenapa remot TV…
- Cara Screenshot Samsung A10 Apakah kalian mengetahui informasi mengenai cara screenshot hp samsung A10? Jika belum maka kalian wajib membaca artikel ini. Samsung galaxy A10 adalah salah satu hp yang mempunyai spesifikasi yang bagus…
- Cara Flash Hp Samsung Masalah atau kendala yang ada pada smartphone ada banyak sekali dan juga penanganannya pun banyak caranya. Salah satu penanganan smartphone yang mengalami kendala atau masalah adalah dengan cara flash. Pengertian…
- Cara Screenshot Hp Samsung A50/A50S Samsung A50 merupakan hp luncuran terbaru dari vendor ternama yaitu Samsung pada maret 2019, tidak lama setelah peluncuran Samsung A50 vendor ini pun meluncurkan penyempurnanya yang diberi nama Samsung A50S.…
- 3 Cara Mengubah Tampilan Layar Xiaomi, Samsung, Oppo dan… Cara Mengubah Tampilan Layar Xiaomi, Samsung, Oppo dan Vivo Sering kali pengguna smartphone Android merasa jenuh atau bosan akan tampilan yang begitu saja, tidak ada salahnya jika Anda merasa seperti…
- Penyebab TV LG Tidak Ada Sinyal Apakah bisa TV LG tidak ada sinyal? tentu saja bisa, ada beberapa penyebab kenapa TV tidak ada sinyal. Namun, ada beberapa penyebab itu pasti akan ada solusi atau cara untuk…
- 4 PC Gaming Murah & Terbaik Harga Terbaru 2023 4 PC Gaming Murah & Terbaik Harga Terbaru 2023 - Bermain game merupakan hobi kebanyakan orang, seiring berkembangnya waktu kini bermain game tidak hanya untuk menjadi hiburan saja namun juga bisa…
- Cara Memasang Harddisk di Laptop Secara Aman & Mudah Cara Memasang Harddisk di Laptop Secara Aman & Mudah - Metode ampuh mempercepat kinerja perangkat laptop dan PC salah satunya yaitu dengan mengganti komponen harddisk memakai SSD. Cara memasang harddisk…
- Cara Reset HP Xiaomi Terbaru Bagaimana cara reset hp xiaomi yang benar dan apa penyebab hp harus di reset? Mungkin banyak orang yang bertanya seperti itu, disini saya akan membuatkan tutorial tentang cara reset hp…
- Penyebab Kepala Charger HP Panas Charger adalah perangkat atau alat yang fungsinya sangat krusial ibarat kata sebagai penyambung hidup. Jika charger rusak maka akan membuat hp tidak bisa di charge dan tidak dapat digunakan untuk…
- Cara Melacak Pesanan di Lazada Cara melacak pesanan di lazada - Kelebihan melakukan pembelian barang secara online melalui marketplace adalah kalian bisa melakukan pengecekan pesanan di aplikasi marketplace tersebut tak terkecuali di marketplace lazada. Dengan…
- Cara Nonton Youtube di TV LG LED dengan WIFI dan Kabel Cara Nonton Youtube di TV LG LED - Di rumah ada TV LG yang bisa nonton Youtube? Tapi belum tahu bagaimana cara nonton youtube di TV LG LED? Jika kalian…
- Cara Masuk Bios Laptop Hp Bios merupakan komponen sistem yang sangat penting dari. Secara sederhana bios bisa diartikan sebagai sistem atau program yang berfungsi untuk mengatur fungsi hardware dari laptop ataupun pc. Adapun cara masuk…
- Penyebab Baterai Hp Cepat Habis dan Cara Mengatasinya Pernahkah kalian merasa jengkel ketika smartphone yang kalian gunakan tiba tiba kehabisan baterai? Pastinya sangat menjengkelkan bukan, apalagi disaat penting dan harus menggunakan smartphone, pasti rasanya campur aduk. Jika kalian…
- Cara Komplain di Tokopedia Sebagai marketplace terbesar di Indonesia, Tokopedia menyediakan banyak fitur yang membuat nyaman para penggunanya seperti fitur refund dan cara komplain di Tokopedia. Memang salah satu ke khawatiran ketika ingin berbelanja…
- Cara Cek Kerusakan Hp OPPO Cara Cek Kerusakan Hp OPPO - Telepon pintar atau biasa disebut smartphone sekarang sudah banyak sekali, Mulai dari merek samsung, oppo, xiaomi dan masih banyak lagi lainnya. Di indonesia sendiri…
- Cara Memperbaiki CVT Motor Matic Berisik Ternyata Mudah… Cara Memperbaiki CVT Motor Matic Berisik Ternyata Mudah Banget Menggunakan motor matic sangatlah mudah, oleh karena itu motor ini banyak diminati masyarakatnya khususnya kaum wanita mulai dari merek Honda, Yamaha.…
- Cara Flash Asus Z007 Terbaru Apasih sebenarnya pengertian dari bootloop dan bagaimana jika bootloop terjadi pada hp kita? Singkatnya bootloop adalah gagal booting atau gagalnya masuk kedalam sistem operasi handphone di awal. Jika hal itu…
- Cara Pasang Set Top Box di TV Tabung dan TV LED/LCD Terbaik Cara Pasang Set Top Box di TV Tabung dan TV LED/LCD - Bagi kamu yang akan migrasi dari TV analog ke TV digital wajib tahu cara pasang set top box…
- Cara Mengatasi Hp Xiaomi Lemot Cara Mengatasi Hp Xiaomi Lemot - Banyak sekali masalah yang ada pada smartphone salah satunya yaitu masalah smartphone lemot, smartphone lemot bisa saja terjadi di semua jenis atau merek hp,…
- 4 Daftar Harga iPhone Terbaik dan terbaru Daftar harga Iphone memang sudah biasa mengalami perubahan, apa lagi setelah seri iPhone 14 yang terbaru dijual, seri iPhone sebelumnya pun langsung turun harganya atau sering terdapat penawaran diskon. Meski…
- 3 Cara Memasang Driver di Laptop Dengan Mudah Cara Memasang Driver di Laptop Dengan Mudah - Driver menjadi salah satu hal yang paling penting dalam sebuah komputer termasuk juga laptop, supaya bisa bekerja dengan baik. Cara memasang driver…
- Cara Mengatasi Laptop Layar Hitam Setiap elektronik baik itu smartphone, laptop, TV, tablet atau yang lainnya pasti suatu saat akan mengalami error (masalah) baik itu masalah pada perangkatnya atau juga bisa pada sistemnya. Kerusakkan pada…
- 4 Cara Root HP Menggunakan Aplikasi, Ini Persiapan dan… Cara Root HP Menggunakan Aplikasi, Ini Persiapan dan Langkah-langkahnya Istilah Root mungkin sudah tidak asing untuk Anda yang menggunakan perangkat android, terutama untuk Anda yang sering oprek gadget, kegiatan root…
- Cara Memperbaiki TV LED Bergaris Vertikal Lagi bingung karena TV LED kamu tiba tiba bergaris vertikal ? Kamu tidak perlu khawatir ini dia cara memperbaiki TV LED bergaris vertikal. Tidak hanya cara mengatasi TV LED bergaris…
- 10 Aplikasi Mengetahui Cuaca Sekitar, Terbaik dan Akurat Aplikasi Mengetahui Cuaca Sekitar, Terbaik dan Akurat Kondisi cuaca memang terkadang sering tidak menentu, sehingga Anda membutuhkan aplikasi mengetahui cuaca sekitar. Aplikasi ini sangat dibutuhkan, terutama bagi Anda yang memiliki…