Samsung adalah perusahaan elektronik yang berasal dari korea selatan yang didirikan oleh Lee Byung-chull pada tahun 1938. Perusahaan elektronik ini merupakan salah satu perusahaan terbesar di dunia dan sudah tersebar di 58 negara termasuk di negara indonesia. Di indonesia sendiri smartphone samsung adalah salah satu smartphone yang digemari oleh setiap kalangan termasuk kaum muda milenial.
Di indonesia sendiri banyak sekali pengguna smartphone samsung tidak hanya smartphone saja bahkan laptop juga banyak peminatnya. selain harganya juga relatif murah dan juga spesifikasinya yang bagus sehingga banyak yang menyukainya. Dan saya juga termasuk pengguna smartphone ini.
Jika kalian sedang mencari tutorial tentang cara membuka pola hp saya sudah membuatnya di artikel sebelumnya.
Banyak sekali tipe hp samsung yang ada di indonesia, mungkin kalian bingung untuk mencari tahu tipe smartphone yang kalian gunakan. Banyak sekali cara cek tipe hp samsung yang bisa kalian gunakan. Di sini saya akan memberikan cara cek tipe hp melalui beberapa cara.
Cara Cek Tipe Hp Samsung dengan Cepat
Banyak sekali cara yang bisa digunakan untuk melihat tipe hp, sebenarnya beberapa cara di bawah ini juga bisa digunakan untuk melihat tipe hp di semua smartphone. Berikut ini cara nya bisa kalian gunakan untuk cek tipe hp:
Cara Melihat Tipe Hp Melalui Website IMEI (Online)
Pada cara pertama ini kalian bisa mengetahui tipe hp samsung yang kalian gunakan dengan cara masuk ke website imei. Untuk cara ini kalian bisa gunakan jika sudah mengetahui kode imei yang ada di hp. Berikut ini caranya:
- Siapkan kode imei smartphone yang akan di cek tipe hpnya.
- kalian bisa melihat tipe hp samsung dengan membuka website www.imei.info
- Masukkan kode imei kemudian silahkan klik check
- Tunggu sampai proses selesai
- Maka kalian akan mengetahui tipe hp samsung yang kalian digunakan.
Baca Juga : Cara Cek Layar Hp Samsung
Melalui Aplikasi Tambahan CPU-Z
Untuk cara yang kedua ini menggunakan aplikasi tambahan yaitu CPU-Z untuk cek tipe hp. Jika kalian ingin menggunakan aplikasi ini maka kalian harus install terlebih dahulu aplikasi ini supaya spesifikasi tipe smartphone bisa terdeteksi. Kalian tidak usah khawatir aplikasi ini sangatlah ringan bahkan tidak sampai 2 mb. aplikasi ini tidak hanya menampilkan tipe hp saja tetapi akan menampilkan sistem informasi yang digunakan bahkan informasi tentang baterai pun ada. Berikut cara menggunakannya.
- Terlebih dahulu kalian download dan install aplikasi CPU-Z
- Jika sudah terinstall, buka aplikasi CPU-Z
- Seperti yang saya uraikan diatas, kalian akan melihat beberapa informasi ada seperti SOS,Device, System, Battery. Silahkan buka Device Untuk melihat tipe hp.
Melalui Kotak Handphone
Cara yang ketiga ini bisa digunakan bagi kalian yang membeli smartphone masih ada kotaknya baik membeli second maupun baru. Cara ini cukuplah mudah hanya perlu melihat kotak smartphone maka kalian akan mengetahui informasi smartphone. Kalian bisa melihat informasi smartphone pada bagian model/type.
melalui Belakang Handphone
Untuk cara yang selanjutnya cukup mudah karena tipe dan model smartphone berada pada belakang hp. Kalian hanya perlu menonaktifkan smartphone dan membuka baterai. Jika smartphone kalian menggunakan baterai tanam maka kalian bisa melihat model hp yang sejajar dengan baterai.
Melalui Settings/Pengaturan
Untuk cara yang terakhir kalian bisa melihat tipe atau model smartphone di menu settings/pengaturan dengan cara berikut ini.
- Buka smartphone
- Cari menu setting/pengaturan
- Cari dan pilih about device atau tentang ponsel, biasanya terletak di bagian bawah.
- Disini kalian bisa melihat tipe atau model hp dan tidak itu saja kalian bisa melihat android version, baseband version, karnel version dan lainnya
Itulah tadi cara cek tipe hp samsung yang bisa kalian gunakan. Kalian bisa memilih mana yang mudah untuk digunakan. Semoga berhasil dan bermanfaat terimakasih.
Related Posts:
- 7 Aplikasi Pengiriman Uang Online Terbaik Yang Perlu… 7 Aplikasi Pengiriman Uang Online Terbaik Yang Perlu Kamu Miliki- Dengan semakin berkembangnya teknologi seperti sekarang kita dimudahkan dengan berbagai perangkat yang ada. Salah satu yang berkembang dan tengah digemari…
- 7 Aplikasi Booking Hotel Terbaik di Smartphone 7 Aplikasi Booking Hotel Terbaik di Smartphone - Biasanya, sebelum melakukan perjalanan jauh, traveler akan mempersiapkan segala kebutuhan, termasuk penginapan. Namun, dengan adanya aplikasi booking hotel yang dapat diakses melalui…
- Cara Melihat Tipe Laptop dan Spesifikasinya Pada era digitalisasi ini banyak yang sudah berkembang, selain smartphone yang terus menerus mengalami perkembang, laptop juga ikut mengalami perkembangan. Bahkan juga sudah menjadi kebutuhan bagi sebagian orang karena bisa…
- Aplikasi Desain Jersey Bola Kode Cek Kerusakan HP Samsung, Cara Mudah Menemukan Masalah Sobat Pembaca yang Baik! Selamat datang di artikel kami yang akan mengupas tuntas tentang Kode Cek Kerusakan HP Samsung. Sebagai pengguna…
- Kelebihan dan Kekurangan Paypal Sebagai salah satu penyedia layanan transaksi terbesar di dunia, tentunya ada kelebihan dan kekurangan Paypal yang dirasakan oleh para pelanggannya. Untuk kalian yang masih baru membuat akun, mungkin kalian belum…
- 5 tempat wisata terbaik di Indonesia 5 tempat wisata terbaik di Indonesia-Halo pembaca!Selamat datang di artikel idpintar.Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki lebih dari 17.000 pulau. Pulau-pulau ini tersebar di wilayah yang luas, dari Sabang di…
- Root Hp Samsung Root Hp Samsung: Cara Ampuh Tingkatkan Performa dan Kustomisasi Halo, pembaca setia! Apakah Anda pengguna perangkat Samsung dan penasaran dengan cara melakukan root pada ponsel Anda? Jika ya, maka Anda…
- 8 Aplikasi Belanja Online Populer di Indonesia Paling Murah 8 Aplikasi Belanja Online Populer di Indonesia Paling Murah - Kegiatan berbelanja secara daring sekarang sudah sangat familiar pada Masyarakat Indonesia, membuat aplikasi belanja online juga mulai menjamur di Indonesia.…
- Cara Melihat RAM Laptop dan Komputer Ketika kalian sedang menggunakan atau membicarakan spesifikasi sebuah laptop atau komputer pasti ada istilah RAM dan ROM. Sebenarnya apa itu RAM dan apa itu ROM? Singkatnya RAM adalah salah satu…
- Cara Reset Hp Samsung Cara reset hp samsung tergolong mudah dibandingkan provider hp lainnya. Melakukan reset ulang pada android atau Factory Reset biasanya bertujuan untuk mengembalikan software dan sistem di hp android seperti kondisi…
- Cara Daftar Ojek Online Panduan Lengkap dan Mendalam untuk Menjadi Mitra Gojek dan Grab- Menjadi pengemudi ojek online merupakan salah satu pilihan pekerjaan yang cukup populer di Indonesia. Dengan fleksibilitas waktu, potensi penghasilan yang…
- Cek Kerusakan Samsung Halo Pembaca! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang "Cek Kerusakan Samsung". Artikel ini akan membantu Anda mengidentifikasi dan mengatasi masalah yang mungkin Anda hadapi dengan perangkat Samsung Anda. Apakah…
- Cara Cek Tipe Hp VIVO Smartphone VIVO merupakan merk hp yang dikenal sering meluncurkan tipe hp terbarunya. Hal ini terkadang membuat pembeli merasa bingung mengenali tipe hp VIVO, karena jika dilihat langsung modelnya hampir sama.…
- 5 Daftar Aplikasi Terpopuler Paling Di Gemari Dari… 5 Daftar Aplikasi Terpopuler Paling Di Gemari Dari Tahun 2021. - Aplikasi Terpopuler Media sosial merupakan platform yang telah menjadi bagian integral dari kehidupan kita sehari-hari. Dengan media sosial, kita…
- Inilah 5+ Tips Untuk Nikmati Layanan Netflix Dengan Mudah Inilah 5+ Tips Untuk Nikmati Layanan Netflix Dengan Mudah - Saat ini banyak hal yang bisa kita lakukan dengan sosial media dan Handphone,menonton netflix salah satunya. Ya Netflix sendiri saat…
- Aplikasi Root Hp Android Terbaik Bagi kalian yang suka mengutak atik smartphone pasti tidak asing lagi dengan kata root, jika kalian suka mengutak atik smartphone tapi belum pernah melakukan root hp sepertinya kurang afdol. Disini…
- Cara Root Hp Samsung Terbaru Apa sih root hp itu? Root hp merupakan proses untuk mendapatkan akses sepenuhnya dari hp android. Jika kalian melakukan root hp maka kalian akan mendapatkan akses sepenuhnya dari hp tersebut.…
- Penyebab Baterai Hp Cepat Habis dan Cara Mengatasinya Pernahkah kalian merasa jengkel ketika smartphone yang kalian gunakan tiba tiba kehabisan baterai? Pastinya sangat menjengkelkan bukan, apalagi disaat penting dan harus menggunakan smartphone, pasti rasanya campur aduk. Jika kalian…
- Cara Tes Speaker Hp Samsung Pendahuluan Halo pembaca, Apakah suara speaker HP Samsung kalian sedang bermasalah? Jangan khawatir, kalian bisa mengeceknya sendiri di rumah dengan mengikuti panduan ini. Artikel ini akan memandu kalian langkah demi…
- Penyebab Hp Mati Total dan Mengatasinya Di era serba digital ini smartphone sudah menjadi barang yang wajib untuk digunakan, karena semua bisa dilakukan hanya dengan menggunakan ponsel pintar yang kalian punya. Seperti berbelanja, belajar, melihat vidio…
- Cara Root Hp Samsung Pengenalan Halo, para pembaca! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang Cara Root HP Samsung. Rooting adalah proses membuka potensi penuh ponsel Samsung Anda dengan memberikan akses ke pengaturan dan…
- 5+ Aplikasi Tiket Online Terbaik Tanpa Ribet Untuk Mudik 5+ Aplikasi Tiket Online Terbaik Tanpa Ribet Untuk Mudik - Ditengah musim mudik seperti ini selain mempersiapkan diri serta kebutuhan barang. Tak kalah penting lainya adalah tiket untuk mudik lebaran.…
- Cara Cek Keaslian Hp Samsung Perkembangan teknologi informasi dan jaringan saat ini tergolong sangat pesat, begitu pula dengan perkembangan hp di Indonesia. Salah satu nya yaitu hp samsung yang saat ini banyak diburu para pembeli…
- 7 TV LCD Murah Berkualitas dari Merek Ternama 7 TV LCD Murah Berkualitas dari Merek Ternama Banyaknya produk TV LCD murah yang kini dijual di pasaran menjadi tanda bahwa sekarang teknologi sudah semakin maju dan berkembang. Jika dahulu…
- Setting Warna Tv Lg Yang Bagus Pendahuluan Halo pembaca, Apakah kamu pengguna setia smartphone Samsung dan sedang mengalami masalah dengan perangkat kesayanganmu? Jangan khawatir, kamu tidak sendirian. Dalam artikel ini, kita akan mengulas serangkaian cara untuk…
- 5+ Aplikasi Jual Beli Properti Terbaik Untuk Kalian Coba 5+ Aplikasi Jual Beli Properti Terbaik Untuk Kalian Coba- Properti merupakan sebuah barang mewah ditengah jaman seperti ini. Ada begitu banyak yang ditawarkan oleh berbagai macam developer untuk memasarkan produk…
- 7 Aplikasi Belanja Online Terbaik 2023 7 Aplikasi Belanja Online Terbaik 2023 - Selama pandemi COVID-19, sudah banyak orang yang berbelanja online sehingga memungkinkan pengguna untuk melakukan pembelian dari rumah untuk berbagai kebutuhan sehari-hari, seperti belanja…
- 7 Aplikasi Freelance Indonesia Terbaik Untuk Pemula 7 Aplikasi Freelance Indonesia Terbaik Untuk Pemula - Dalam era digital ini, pekerja lepas atau freelancer semakin diminati oleh banyak orang. Salah satu keuntungan dari menjadi freelancer adalah kebebasan untuk…
- Cara Mengubah Tulisan di Hp Android Smartphone terutama Android yang saat ini menjadi perangkat penting yang hampir semua orang memilikinya. Ada berbagai fitur dalam smartphone android ini yang sangat memudahkan kehidupan sehari-sehari. Tidak hanya itu, smartphone…
- Rekomendasi HP Keluaran Terbaru 2023 Rekomendasi HP Keluaran Terbaru 2023. Perkembangan smartphone Android & iPhone bergerak begitu cepat, selalu ada sesuatu fitur atau teknologi baru yang menarik untuk ditunggu. Setiap tahun, dunia tekno selalu dikejutkan…