Apakah kalian ingin membeli hp samsung second? Jika iya kalian harus melakukan pengecekan hp sebelum membelinya. Ada beberapa hal yang perlu kalian cek, mulai dari baterai hp, kamera, lemot atau tidak sampai ke layar LCD. semua itu harus kalian cek sehingga kalian tidak akan menyesal jika membeli hp yang bener bener masih bagus.
Salah satu pengecekan yang bener benar harus dilakukan adalah pengecekan layar hp baik itu hp samsung atau hp yang lainnya. Untuk cek layar samsung bagaimana? Cara pengecekannya mudah kok yang penting kalian harus teliti dalam melakukan pengecekan layar.
Cara Cek LCD Hp Samsung
Masih bingung bagaimana cara mengecek layar hp samsung ? kalian tak perlu bingung bingung lagi disini saya akan memberikan beberapa tips yang bisa dilakukan dalam pengecekan layar hp samsung. Silahkan di ikuti.
Pengecekan Layar Hp Samsung Secara Manual
Yang pertama adalah dengan melakukan cek secara manual. Cara ini bisa dilakukan tanpa bantuan aplikasi atau menggunakan kode cek hp samsung. Kalian hanya perlu melihat secara teliti di keseluruhan layar hp apakah ada warna berbeda seperti warna agak ke kuning kuningan jika sedang menampilkan warna putih dan juga berubah menjadi oren jika sedang di menampilkan warna merah.
Tidak hanya itu saja kalian juga bisa melakukan pengecekan layar apakah layar ada yang retak atau tergores terlalu parah. Diusahakan jika kalian menggunakan cara ini dalam pengecekan layar hp samsung harus benar benar teliti dalam melihat layar hp. Jika ingin lebih meyakinkan bisa menggunakan kode cek hp samsung.
Cara Cek Layar LCD Hp Samsung dengan Kode
Jika kalian masih kebingungan atau kurang paham jika mengecek layar hp samsung secara manual maka kalian juga bisa menggunakan kode rahasia android yang bisa digunakan di hp samsung. Berikut ini dua cara layar hp samsung dengan kode
Cara Cek Kondisi Warna Layar Hp Samsung dengan Kode
Dalam pengecekan warna ini kalian bisa melihat apakah layar hp samsung mengalami shadow burn – in atau tidak. Shadow adalah perubahan warna pada layar misalnya layar menguning jika dibuka di warna putih dan juga berwarna orange jika sedang membuka warna merah. Langsung saja berikut cara cek layar samsung.
- Buka Hp Samsung
- Buka Dial Pad
- Untuk melakukan cek warna layar hp samsung silahkan ketik *#0*#
- Nanti akan muncul beberapa menu salah satunya warna untuk cek layar
- Silahkan klik tombol merah
- Kemudian amati apakah yang seharusnya warna merah berubah menjadi warna lain
- Lalu klik tombol warna hijau
- Kemudian amati apakah warna yang muncul berbeda
- Lalu klik lagi tombol warna biru
- Coba dilihat apakah warna yang tampil berubah atau tidak
Cara Cek Touchscreen Hp Samsung dengan Kode
Setelah melakukan pengecekan warna kalian juga harus melakukan pengecekan touchscreen. Kegunaan dari pengecekan touchscreen ini adalah untuk melihat apakah layar masih normal saat di sentuh atau tidak. Untuk pengecekan ini masih menggunakan kode yang sama seperti diatas.
- Setelah melakukan pengecekan di menu warna layar
- Sekarang silahkan cek menu Touch
- Setelah masuk ke menu Touch silahkan tekan layar hp samsung
- Tekan dan ikuti garis yang sudah ada sampai semua terkena ya
- Jika berubah warna menjadi hijau berarti layar normal
- Jika tidak ada perubahan warna maka layar hp sudah tidak merespon lagi
Cara Mengecek Layar Samsung dengan Aplikasi
Selain menggunakan kode rahasia android dan melakukan pengecekan secara manual kalian juga bisa menggunakan tambahan aplikasi untuk melakukan pengecekan layar hp samsung. Berikut ini aplikasi yang digunakan.
Aplikasi Multi Touch Test
Aplikasi yang pertama yang bisa kalian gunakan adalah aplikasi multi touch test. Sebenarnya cara kerjanya sama dengan menggunakan kode cek hp samsung akan tetapi lebih simple kalian tidak perlu takut salah ketik kode. Aplikasi multi touch test lebih ke pengecekan touchscreen. Jadi dengan menggunakan aplikasi ini layar hp samsung kalian akan terdeteksi jika bermasalah atau tidak merespon.
- Silahkan kalian unduh aplikasi multi touch test
- Setelah terinstall silahkan buka aplikasinya
- Kalian bisa mengikuti dan melakukan pengetesan yang sudah disediakan oleh aplikasi multi touch test
- Ikuti step by step nya dengan benar ya
Aplikasi Partial Screen
Aplikasi yang kedua adalah aplikasi partial screen. Aplikasi ini lebih condong untuk melakukan pengecekan warna. Apakah warna layar hp samsung kalian memiliki masalah atau tidak. Tidak hanya itu saja aplikasi ini juga bisa digunakan untuk pengecekan layar secara keseluruhan.
Cara menggunakannya juga cukup mudah kalian hanya perlu menginstall aplikasi aplikasi partial screen kemudian buka aplikasinya dan ikuti step by step dalam pengecekan warna atau pun pengecekan yang lainnya.
Itulah tadi cara cek layar samsung yang bisa kalian gunakan ikuti cara cara diatas dengan teliti sehingga kalian bisa melihat apakan LCD hp samsung yang kalian gunakan mengalami kerusakan atau tidak.
Related Posts:
- Cara Membuka Pola Hp Pasti Berhasil Menggunakan pola hp untuk mengunci samrtphone adalah suatu hal yang wajar. Kerena pola hp berfungsi untuk menjaga agar tidak sembarangan orang bisa membuka samrtphone yang kalian miliki. Tetapi jangan sampai…
- Cara Mengecek Speaker Hp Samsung Pendahuluan Hai readers, selamat datang di artikel lengkap kami tentang cara mengecek speaker HP Samsung. Kami tahu kalau speaker yang rusak bisa sangat menyebalkan, apalagi kalau kalian suka mendengarkan musik…
- Cara Masuk Bios Laptop Hp Bios merupakan komponen sistem yang sangat penting dari. Secara sederhana bios bisa diartikan sebagai sistem atau program yang berfungsi untuk mengatur fungsi hardware dari laptop ataupun pc. Adapun cara masuk…
- Penyebab TV LG Tidak Ada Sinyal Apakah bisa TV LG tidak ada sinyal? tentu saja bisa, ada beberapa penyebab kenapa TV tidak ada sinyal. Namun, ada beberapa penyebab itu pasti akan ada solusi atau cara untuk…
- Cara Top Up LinkAja Via OVO Cara Top Up LinkAja Via OVO - LinkAja dan OVO merupakan salah satu dompet digital yang bisa kalian gunakan untuk melakukan pembayaran secara online. Kalian juga bisa melakukan pengisian saldo…
- Cek Speaker Samsung Halo Pembaca Setia, Selamat datang di artikel lengkap kami tentang "Cek Speaker Samsung". Kami akan mengupas tuntas segala aspek terkait cara memeriksa dan merawat speaker Samsung agar selalu jernih dan…
- Cara Cek Speaker Atas Hp Samsung Halo, Pembaca Setia! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang cara mengecek speaker atas HP Samsung. Sebagai perangkat penting untuk komunikasi, hiburan, dan aktivitas lainnya, memastikan speaker atas HP berfungsi…
- Cara Cek Tipe Hp OPPO Cara Cek Tipe Hp OPPO - Smartphone oppo merupakan smartphone yang berasal dari negeri Tiongkok. Pemasaran smartphone ini sudah mendunia dan termasuk juga di indonesia. Di indonesia sendiri smartphone ini…
- Kenali Inilah 5+ Tanda Layar iPhone Kalian Mulai Rusak Kenali Inilah 5+ Tanda Layar iPhone Kalian Mulai Rusak - iPhone dikenal sebagai sebuah pabrikan Handphone asal Amerika yang paling laris dipasaran. Bukan tanpa sebab tentunya banyak orang memilih brand…
- Cara Mengatasi Laptop Lemot dan Penyebabnya Pada zaman sekarang ini banyak orang yang sudah mulai meninggalkan komputer atau PC dan mulai beralih ke laptop, banyak alasannya kenapa sebagian orang memilih laptop termasuk saya juga lebih memiltop…
- Cara Root Hp Samsung Pengenalan Halo, para pembaca! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang Cara Root HP Samsung. Rooting adalah proses membuka potensi penuh ponsel Samsung Anda dengan memberikan akses ke pengaturan dan…
- Cara Cek Keaslian Hp Samsung Perkembangan teknologi informasi dan jaringan saat ini tergolong sangat pesat, begitu pula dengan perkembangan hp di Indonesia. Salah satu nya yaitu hp samsung yang saat ini banyak diburu para pembeli…
- Cara Cek Sensor Hp Samsung Seiring perkembangan teknologi yang semakin memanjakan baik di smartphone, laptop atau komputer. Pada smartphone sendiri terus dilakukan pengembangan baik di hardware dan juga softwarenya, contoh perkembangan pada hp adalah fitur…
- Penyebab Tv Led Samsung Bergaris Vertikal Pendahuluan Halo pembaca, pernahkah kalian mengalami masalah TV LED Samsung yang tiba-tiba muncul garis-garis vertikal di layarnya? Masalah ini tentu sangat mengganggu dan dapat merusak pengalaman menonton kita. Nah, dalam…
- Cara Flash Hp Samsung Tanpa Pc Salam hangat, pembaca setia! Selamat datang di artikel panduan komprehensif tentang cara melakukan flashing ponsel Samsung tanpa PC. Bagi kalian yang ingin memperbaiki masalah software pada ponsel Samsung kesayangan tanpa…
- Kode Rahasia Xiaomi Siapa sih yang tidak mengetahui hp xiaomi. Yapz hp xiaomi merupakan hp yang sedang naik daun di indonesia. Perusahaan hp yang satu ini juga terus menerus melakukan perkembangan. Untuk melihat…
- Cara Reset Hp OPPO Hp merk OPPO kini semakin dikenal masyarakat karena tagline iklannya camera phone serta dibintangi artis-artis terkenal. Tidak hanya itu OPPO pun membuktikan iklannya dengan fitur kamera yang tergolong sangat baik…
- Cara Unreg Kartu yang Hilang Cara unreg kartu yang hilang - Peraturan yang telah dibuat oleh kementerian informasi dan komunikasi (kominfo) pada tahun 2017 tentang pelanggan atau pengguna kartu prabayar yang harus melakukan registrasi menggunakan…
- Cara Flash Hp Samsung Masalah atau kendala yang ada pada smartphone ada banyak sekali dan juga penanganannya pun banyak caranya. Salah satu penanganan smartphone yang mengalami kendala atau masalah adalah dengan cara flash. Pengertian…
- 7+ Rekomendasi HP Samsung Terbaik Tahun 2023 7+ Rekomendasi HP Samsung Terbaik Tahun 2023 - Tahun 2023 sudah mau memasuki penghujung tahun sebentra lagi nih. Tentunya akan ada yang memiliki resolusi untuk mengganti atau memiliki handphone yang…
- 10 Aplikasi Penghemat Data Terbaik Yang Perlu Kalian Coba 10 Aplikasi Penghemat Data Terbaik Yang Perlu Kalian Coba- Kuota internet saat ini sudah menjadi kebutuhan utama bagi setiap orang. Sebab hampir setiap hari kita menggunakanya untuk berbagai kebutuhan. Memiliki…
- 7+ Cara Membeli iPhone Second Terbaik Untuk Kalian 7+ Cara Membeli iPhone Second Terbaik Untuk Kalian- iPhone masih menjadi salah satu handphone dengan kualitas terbaik saat ini. Dengan segala kualitas serta desain yang sangat menarik tentu hampir semua…
- 5 HP yang Mirip iPhone, Berikut Spesifikasi dan… 5 HP yang Mirip iPhone, Berikut Spesifikasi dan Harga Terbaru nya!-Halo Pembaca!Selamat datang di artikel kami.iPhone merupakan salah satu ponsel pintar paling populer di dunia. Desainnya yang elegan dan mewah,…
- Cara Cek Semua Fungsi Hp Samsung Salam Kenalan Halo pembaca setia! Selamat datang di artikel lengkap yang akan mengupas tuntas cara mengecek semua fungsi ponsel Samsung Anda. Bagi pengguna smartphone Samsung, sangat penting untuk mengetahui cara…
- Cara Memasukkan Kode Promo Grab Di masa yang serba digital ini banyak sekali aplikasi yang menawarkan kemudahan, misalnya saja dalam moda transportasi, kalian bisa menggunakan aplikasi Grab untuk melakukan perjalanan atau bahkan memesan makanan. Tidak…
- Cara Blokir Nomor di Hp Samsung, Nokia dan Vivo Menerima sebuah panggilan telepon adalah suatu kewajiban, mungkin sama seperti di panggil oleh orang, baik itu teman saudara orang tua atau yang lain yang memang sedang ada perlu dengan kalian.…
- Tv Led Samsung Bergaris Vertikal Tv Led Samsung Bergaris Vertikal: Panduan Lengkap untuk Mengatasinya Halo para pembaca! Selamat datang di artikel komprehensif kami tentang masalah umum pada TV LED Samsung, yaitu garis vertikal yang mengganggu.…
- Penyebab Hp Mati Total dan Mengatasinya Di era serba digital ini smartphone sudah menjadi barang yang wajib untuk digunakan, karena semua bisa dilakukan hanya dengan menggunakan ponsel pintar yang kalian punya. Seperti berbelanja, belajar, melihat vidio…
- Kode Rahasia OPPO Seiring berjalannya waktu dunia teknologi terus melakukan update tak terkecuali pada hp OPPO. salah satu fitur yang berkempang pada hp OPPO adalah kode rahasia OPPO. Dengan menggunakan kode ini maka…
- Cara Cek Fingerprint Samsung Halo, Pembaca! Apakah kalian sedang kesulitan memeriksa sidik jari pada ponsel Samsung kalian? Jangan khawatir, kami akan memberikan panduan lengkap dalam artikel ini tentang Cara Cek Fingerprint Samsung. Dengan mengikuti…