Beberapa kali ada pertanyaan dari kalian terutama pengguna hp samsung A20 tentang cara screenshot samsung A20. screenshot sendiri saat ini menjadi kebutuhan bagi para pengguna hp, yang biasanya digunakan untuk menjadi bukti untuk memenuhi kebutuhan penggunanya.
Siapa sih yang tidak tahu hp samsung? Semua pasti tahu kan, yapz samsung adalah salah satu merek hp ternama yang terus memberikan fitur baru bagi penggunanya, seperti hp samsung A20.
Samsung sendiri telah meluncurkan hp terbarunya yaitu hp seri A pada tahun 2019, ada beberapa fitur di seri A ini yang berbeda dari fitur hp luncuran samsung sebelumnya. Untuk fitur screenshot pun di seri ini tidak hanya dengan cara menekan tombol fisik hp.
Cara Screenshot Hp Samsung A20
Bagi kalian pengguna hp samsung A20 yang masih kebingungan dalam melakukan screenshot bisa mengikuti beberapa cara yang akan saya berikan ini, simak baik baik ya.
Baca Juga : Cara Screenshot Samsung A50
Cara Screenshot Hp Samsung A20 Tanpa Aplikasi
Dalam melakukan screenshot khususnya pada hp samsung ada dua cara yang bisa dilakukan yang pertama adalah dengan menggunakan fitur yang ada di hp samsung itu sendiri dan juga menggunakan aplikasi tambahan yang juga sudah disediakan di google playstore.
Untuk cara yang pertama ini saya akan memberikan dua cara screenshot yang memanfaatkan fitur dari hp samsung A20 itu sendiri, bagaimana caranya? Simak berikut ini.
Cara Screenshot samsung A20 dengan Fitur Gesture
Cara yang pertama adalah dengan menggunakan fitur Gesture, fitur ini bisa kalian gunakan akan tetapi kalian harus melakukan beberapa pengaturan sebelum menggunakan fitur gesture ini.
Cara Aktifkan Fitur Palm Swipe to capture
Untuk bisa mengambil gambar atau screenshot dengan fitur gesture silahkan kalian ikuti cara berikut ini untuk mengaktifkan fitur Palm Swipe to capture terlebih dahulu.
- Silahkan buka hp samsung kalian
- Kemudian masuk ke menu pengaturan atau setting
- Lalu pilih dan klik Advanced Feature
- Selanjutnya kalian bisa klik Motion and Gesture
- Kemudian silahkan aktifkan fitur Palm Swipe to capture
Cara Melakukan Screenshot dengan Fitur Gesture
Setelah mengaktifkan fitur Palm Swipe to capture barulah kalian bisa melakukan screenshot dengan menggunakan fitur gesture. Caranya bagaimana? Cara yang dilakukan cukup mudah kalian hanya perlu menggunakan bagian pinggir dari telapak tangan.
Untuk lebih jelasnya silahkan tentukan bagian mana yang kalian ini ambil gambarnya (Screenshot), kemudian letakkan bagian pinggir telapak tangan (Miring) pada sisi kiri dari layar hp kalian, selanjutnya silahkan sapukan dari kiri kekanan, nanti layar akan berkedip dan kalian berhasil melakukan screenshot.
Cara Melakukan Screenshot Hp Samsung A20 dengan Tombol
Cara yang kedua adalah menggunakan tombol. Selain menggunakan fitur Gesture kalian bisa bisa mengambil gambar (Screenshot) dengan menggunakan tombol. Mungkin sebagian orang belum mengetahui cara ini, silahkan ikuti step by step untuk bisa melakukan screenshot dengan cara ini.
- Buka hp samsung kalian
- Kemudian silahkan kalian cari bagian mana yang ingin di ambil gambarnya (Screenshot)
- Setelah menentukan bagian yang ingin di screenshot silahkan tekan tombol Power dan juga tombol Volume Bawah secara bersamaan
- Jika berhasil maka nanti layar akan berkedip serta ada bunyi
- Kalian bisa melihat hasil screenshot di aplikasi Galeri
Cara Screenshot Hp Samsung dengan Tambahan Aplikasi
Jika hp kalian mengalami kendala dengan tombol maka kalian bisa menggunakan aplikasi tambahan untuk melakukan screenshot. Seperti yang saya terangkan diatas bahwa ada banyak sekali aplikasi aplikasi yang bisa kalian gunakan untuk melakukan screenshot dan dengan aplikasi tersebut kalian bisa langsung melakukan editing.
Pada artikel saya sebelumnya yang berjudul cara screenshot hp samsung A30 sudah saya berikan beberapa rekomendasi aplikasi aplikasi screenshot yang bisa kalian gunakan. Aplikasi aplikasi tersebut bisa di unduh di playstore.
Itulah tadi beberapa cara screenshot samsung A20 yang bisa kalian gunakan, semoga cara yang saya berikan ini bisa berhasil ya.
Related Posts:
- Cara Flash Hp Samsung Masalah atau kendala yang ada pada smartphone ada banyak sekali dan juga penanganannya pun banyak caranya. Salah satu penanganan smartphone yang mengalami kendala atau masalah adalah dengan cara flash. Pengertian…
- Cara Mengubah Tulisan di Hp Android Smartphone terutama Android yang saat ini menjadi perangkat penting yang hampir semua orang memilikinya. Ada berbagai fitur dalam smartphone android ini yang sangat memudahkan kehidupan sehari-sehari. Tidak hanya itu, smartphone…
- 5+ Fitur iOS 17 Terbaru Yang Wajib Kalian Coba 5+ Fitur iOS 17 Terbaru Yang Wajib Kalian Coba - iPhone kembali merilis iOS terbarunya pada bulan ini. Ya bulan September kali ini memang menjadi agenda yang paling sibuk bagi…
- Cara Cek Sensor Hp Samsung Seiring perkembangan teknologi yang semakin memanjakan baik di smartphone, laptop atau komputer. Pada smartphone sendiri terus dilakukan pengembangan baik di hardware dan juga softwarenya, contoh perkembangan pada hp adalah fitur…
- Top Up Gopay Driver Via Livin Mandiri Cara Buat Nota Di Hp Android Lengkap dan Mudah Halo, pembaca setia! Hari ini kita akan membahas topik yang sangat penting bagi kalian yang sering berurusan dengan urusan bisnis, yaitu…
- Pertarungan sengit Apple iPhone 14 Pro Max vs… Apple iPhone 14 Pro Max vs Samsung Galaxy S23 Ultra,Mana yang Lebih Bagus?-Halo pembaca!Selamat datang di artikel kami.Dalam pertarungan sengit di ranah teknologi, dua raksasa industri, Apple dan Samsung, kembali…
- 8 Cara Screenshot HP Xiaomi untuk Berbagai Tipe 8 Cara Screenshot HP Xiaomi untuk Berbagai Tipe - Dengan tahu cara screenshot di HP Xiaomi, kamu bisa dengan mudah menyimpan informasi secara digital. Kamu bisa mengambil gambar dari halaman…
- Cara Reset Hp Samsung Cara reset hp samsung tergolong mudah dibandingkan provider hp lainnya. Melakukan reset ulang pada android atau Factory Reset biasanya bertujuan untuk mengembalikan software dan sistem di hp android seperti kondisi…
- Aplikasi Flash Hp Gratis Pendahuluan Halo, para pembaca! Apakah kalian pernah merasa jemu dengan tampilan ponsel yang begitu-begitu saja? Ingin tampil beda dan lebih bergaya? Nah, aplikasi flash hp gratis tersedia untuk menjawab kebutuhan…
- Root Hp Samsung Root Hp Samsung: Cara Ampuh Tingkatkan Performa dan Kustomisasi Halo, pembaca setia! Apakah Anda pengguna perangkat Samsung dan penasaran dengan cara melakukan root pada ponsel Anda? Jika ya, maka Anda…
- Alat Flash Hp Alat Flash Hp: Panduan Lengkap untuk Perangkat, Software, dan Panduan Langkah demi Langkah Halo, pembaca! Mencari solusi untuk ponsel yang mogok atau terkunci? Artikel ini akan memandu Anda tentang semua…
- Cara Tes Speaker Hp Samsung Pendahuluan Halo pembaca, Apakah suara speaker HP Samsung kalian sedang bermasalah? Jangan khawatir, kalian bisa mengeceknya sendiri di rumah dengan mengikuti panduan ini. Artikel ini akan memandu kalian langkah demi…
- Cara Cek Speaker Atas Hp Samsung Halo, Pembaca Setia! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang cara mengecek speaker atas HP Samsung. Sebagai perangkat penting untuk komunikasi, hiburan, dan aktivitas lainnya, memastikan speaker atas HP berfungsi…
- 3 Cara Menghubungkan HP Ke TV Terbaru Cara Menghubungkan HP Ke TV. Mungkin terdengar seperti sesuatu yang sulit dilakukan, tetapi sebenarnya cukup mudah. Ada beberapa cara untuk menghubungkan hp ke TV, dan salah satunya adalah menggunakan kabel…
- Hp Keluaran Terbaru Pendahuluan Halo, pembaca! Selamat datang di artikel lengkap kami tentang Hp Keluaran Terbaru. Dalam era digital saat ini, ponsel telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Dengan perkembangan teknologi…
- Cek Kerusakan Samsung Halo Pembaca! Selamat datang di panduan lengkap kami tentang "Cek Kerusakan Samsung". Artikel ini akan membantu Anda mengidentifikasi dan mengatasi masalah yang mungkin Anda hadapi dengan perangkat Samsung Anda. Apakah…
- 7+ Rekomendasi HP Samsung Terbaik Tahun 2023 7+ Rekomendasi HP Samsung Terbaik Tahun 2023 - Tahun 2023 sudah mau memasuki penghujung tahun sebentra lagi nih. Tentunya akan ada yang memiliki resolusi untuk mengganti atau memiliki handphone yang…
- Cara Flash Hp Samsung Tanpa Pc Salam hangat, pembaca setia! Selamat datang di artikel panduan komprehensif tentang cara melakukan flashing ponsel Samsung tanpa PC. Bagi kalian yang ingin memperbaiki masalah software pada ponsel Samsung kesayangan tanpa…
- 9 Pilihan Aplikasi Penghemat Data untuk Pengguna Android 9 Pilihan Aplikasi Penghemat Data untuk Pengguna Android Adanya aplikasi penghemat data ternyata bisa sangat membantu untuk lebih menghemat penggunaan kuota internet. Apalagi harga paket kuota cukup mahal, mulai dari…
- Cara Cek Tipe Hp Xiaomi Smartphone merupakan telefon pintar yang mungkin kebanyakan orang sudah menggunakannya, mulai dari yang muda sampai yang tua. Di indonesia sendiri merek smartphone sudah banyak sekali mulai dari samsung, oppo, xiaomi…
- Kontras Tv Polytron Salam Kenal, Pembaca! Selamat datang di artikel komprehensif kami tentang Kontras TV Polytron, merek televisi terkemuka yang telah menghiasi rumah-rumah Indonesia selama bertahun-tahun. Dalam artikel ini, kami akan mengupas berbagai…
- Cara Cek Kerusakan HP Samsung Jika kalian memiliki bisnis reparasi handphone atau baru saja membeli hp Samsung, kalian wajib tahu cara cek kerusakan hp Samsung sendiri. Apalagi jika kalian membeli smartphone pre owned, second, atau…
- Cara Menyembunyikan Aplikasi di Hp OPPO Cara Menyembunyikan Aplikasi di Hp OPPO - Vendor OPPO selalu menciptakan inovasi terbarunya pada setiap peluncuran tipe smartphone mereka. Tidak hanya dari segi tampilan dan desain, tetapi juga dari segi…
- 4 Daftar Harga iPhone Terbaik dan terbaru Daftar harga Iphone memang sudah biasa mengalami perubahan, apa lagi setelah seri iPhone 14 yang terbaru dijual, seri iPhone sebelumnya pun langsung turun harganya atau sering terdapat penawaran diskon. Meski…
- Software Flash Hp Apa itu Software Flasher HP? Yo, Readers! Pasti kalian sudah sering denger istilah "software flasher HP", kan? Biasanya software ini dibutuhkan buat ngoprek atau ngebetulin masalah pada HP Android kalian.…
- 9 Cara Screenshot iPhone yang Mudah 9 Cara Screenshot iPhone yang Mudah - Kamu tahu, fitur screenshot itu bener-bener penting dan berguna banget buat bantu kamu ambil gambar di HP, termasuk iPhone. Tapi ada satu masalah,…
- 5 Aplikasi Menghemat Kuota Internet 5 Aplikasi Menghemat Kuota Internet. - Di zaman serba teknologi ini, banyak orang yang rela merogoh kocek hingga ratusan ribu rupiah untuk membeli paket internet setiap bulan. Pernah nggak sih…
- Cara Cek Semua Fungsi Hp Samsung Salam Kenalan Halo pembaca setia! Selamat datang di artikel lengkap yang akan mengupas tuntas cara mengecek semua fungsi ponsel Samsung Anda. Bagi pengguna smartphone Samsung, sangat penting untuk mengetahui cara…
- 7 Aplikasi Pengingat Kesehatan Android & iOS Terbaik 7 Aplikasi Pengingat Kesehatan Android & iOS Terbaik - Kesehatan merupakan harta berharga yang harus dirawat sebaik mungkin. Orang akan rela bayar mahal untuk menyembuhkan penyakitnya. Oleh karenanya, merawat diri…
- Cara Cek Keaslian Hp Samsung Perkembangan teknologi informasi dan jaringan saat ini tergolong sangat pesat, begitu pula dengan perkembangan hp di Indonesia. Salah satu nya yaitu hp samsung yang saat ini banyak diburu para pembeli…