3 Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Terbaru 2023. Melakukan Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan terkadang memang perlu dilakukan, agar kamu bisa bisa tahu seberapa banyak akumulasi dana Jaminan Hari Tua (JHT) yang kamu punya di BPJS Ketenagakerajaan. BPJS Ketenagakerjaan sendiri merupakan program pemerintah sebagai jaminan sosial bagi seluruh pekerja di Indonesia. Saldo JHT masing-masing peserta tentu berbeda-beda sesuai dengan besaran gaji dan periode kepesertaan. Iuran kepesertaannya sendiri dibayarkan oleh pekerja dan perusahaan selama aktif menjadi peserta.
Tenang, ga perlu khawatir karena saat ini Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan dapat diketahui pengguna dengan mudah dan dapat dilakukan dengan beragam cara, bisa offline ataupun online. Untuk pengecekan saldo BPJS secaara offline tentu kamu harus datang ke kantor cabang Jamsostek. Datangnya ke kantor cabang yang dekat.
BPJS Ketenagakerjaan ini tidak hanya untuk para pekerja berkewarganegaraan Indonesia tetapi juga bagi warga negara asing yang telah bekerja di Indonesia selama minimal 6 bulan. Perlindungan yang akan didapat dari BPJS Ketenagakerjaan antara lain Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Pensiun (JP), dan Jaminan Kematian (JK). Oleh sebab itu, wajib bagi para pekerja untuk mendaftarkan diri menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan.
Untuk pengecekan secara online kamu bisa lakukan melalui aplikasi BPJS JMO Mobile. Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan, cara-caranya ada dibawah ini perhatikan baik-baik ya!
1. Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Melalui aplikasi Jamsostek Mobile (JMO)
Download aplikasi JMO Jamsostek Mobile di hp kamu.
Masuk dengan memasukkan email dan kata sandi yang kamu punya.
Tapi kalo kamu belum punya akun, kamu harus klik “Buat Akun” dulu
Setelah masuk ke dashboard akun, klik menu “Jaminan Hari Tua”
Klik “Cek Saldo” untuk cek saldo BPJS Ketenagakerjaan
Sistem akan menampilkan saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan
Itulah Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan melalui Aplikasi JMO
2. Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Melalui Website
Peserta BPJS Ketenagakerjaan juga dapat melakukan cek saldo melalui website resmi sso.bpjsketenagakerjaan.go.id. Berikut tahapannya:
Buka browser di ponsel atau PC.
Masuk ke situs sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.
Login jika sudah memiliki akun. Jika belum memiliki akun, silakan buat akun terlebih dahulu dengan klik “Buat Akun”, lalu ikuti instruksi selanjutnya.
Setelah berhasil login, klik menu “Lihat Saldo JHT”. Selanjutnya, layar akan menampilkan saldo BPJS Ketenagakerjaan milik peserta.
3. Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Melalui SMS
Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan terakhir adalah via SMS. Begini cara selengkapnya:
Lakukan registrasi dengan cara mengirim SMS ke 2757.
Format SMS adalah: Daftar (spasi) SALDO#NO_KTP#TGL_LAHIR(DD-MM-YYYY)#NO_PESERTA#EMAIL (jika ada).
Jika registrasi sudah selesai, Anda dapat mengirim SMS lagi dengan format: SALDO (spasi) nomor peserta.
Kirim ke 2757
Nantinya admin BPJS Ketenagakerjaan akan mengirim sms saldo Anda.
Demikian Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan online melalui aplikasi JMO dan tanpa aplikasi. Semoga membantu.
Related Posts:
Angka Kecerahan Tv Lg Tabung Yang Bagus Cara Mudah Isi Gopay Driver BRI Halo, Readers! Apakah kalian sering menggunakan Gopay sebagai metode pembayaran saat memesan layanan transportasi online? Bagi kalian yang berprofesi sebagai pengemudi BRI, mengisi saldo…
Cara Isi Saldo Gopay Driver Lewat M Banking Mandiri Halo, Pembaca! Apakah kalian para pengemudi Gojek sedang mencari cara mudah untuk mengisi saldo Gopay kalian? Tenang, kalian berada di tempat yang tepat! Pada artikel ini, kami akan memandu kalian…
Cara Top Up LinkAja Via OVO Cara Top Up LinkAja Via OVO - LinkAja dan OVO merupakan salah satu dompet digital yang bisa kalian gunakan untuk melakukan pembayaran secara online. Kalian juga bisa melakukan pengisian saldo…
Cara Transfer Gopay Driver Dari Bri Pendahuluan Halo, readers! Apakah kamu seorang pengemudi Gojek yang ingin mentransfer uang dari rekening BRI ke Gopay? Tenang saja, kamu berada di tempat yang tepat. Dalam artikel ini, kita akan…
5 Cara Print Kartu BPJS Kesehatan Online dan Offline! 5 Cara Print Kartu BPJS Kesehatan Online dan Offline! - Penting nih untuk kamu yang mau tahu cara Print kartu BPJS kesehatan kalau kamu butuh pergi ke dokter. Sebelum itu,…
Cara Isi Gopay Driver Mandiri Pengertian Gopay Driver Mandiri Halo pembaca, pada kesempatan kali ini, kita akan mengulas tuntas tentang cara isi saldo Gopay bagi para driver Gojek yang bermitra dengan Bank Mandiri. Gopay Driver…
Cara Top Up LinkAja Via ATM Mandiri Bagaimana cara top up LinkAja via ATM Mandiri dan Aplikasi Livin' by Mandiri? Jika kalian sedang mencari tahu caranya, maka kalian bisa menemukannya di sini. Melakukan pengisian saldo LinkAja bisa…
Pengaturan Warna Tv Lg Led Hai Pembaca! Halo, pembaca setia! Kali ini, kita akan membahas cara mudah dan cepat untuk Top Up Gopay Driver via BRI. Top up saldo Gopay sangat penting bagi para driver…
Cara Tukar Poin Telkomsel ke LinkAja Apakah bisa melakukan penukaran poin telkomsel ke saldo LinkAja? Jika bisa, bagaimana cara tukar poin telkomsel ke LinkAja dan berapa nilai tukarnya serta syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi ?…
Cara Top Up LinkAja Via ATM BRI Kalian mempunyai rekening Bank BRI dan ingin melakukan pengisian saldo LinkAja dengan Bank BRI? Melakukan pengisian saldo LinkAja dengan Bank BRI bisa menggunakan beberapa cara. Bisa menggunakan ATM BRI, Internet…
5 Rekomendasi Asuransi Syariah, Perlindungan… 5 Rekomendasi Asuransi Syariah, Perlindungan Finansial yang Islami-Halo Pembaca!Selamat datang di artikel kami.Dalam dunia yang penuh dengan ketidakpastian, mencari perlindungan finansial menjadi sebuah keharusan. Bagi mereka yang mengutamakan nilai-nilai Islam,…
Apk Desain Jersey Bola Cara Top Up Gojek Driver Mandiri untuk Berbagai Transaksi Halo, Readers Assalamualaikum! Selamat datang di artikel kami yang akan membahas tuntas tentang cara top up Gojek Driver Mandiri. Bagi kalian…
Top Up Saldo Driver Gojek Via Mandiri Top Up Saldo Driver Gojek Via Mandiri: Panduan Lengkap dan Cepat Halo, readers sekalian! Kali ini, kita bakal kupas tuntas cara top up saldo Gojek buat kalian yang berprofesi sebagai…
Cara Transfer Dana Ke Gopay Dana merupakan salah satu aplikasi dompet digital yang pamornya sudah terkenal dan sudah banyak di install. Dompet digital ini bisa melakukan transfer ke sesama dana, transfer ke bank bahkan bisa…
Cara Isi Saldo Driver Gojek Lewat Livin Mandiri Cara Isi Saldo Driver Gojek Lewat Livin Mandiri: Panduan Lengkap Halo, readers! Selamat datang di artikel lengkap kami yang akan mengupas tuntas cara isi saldo driver Gojek lewat Livin Mandiri.…
Cara Isi Saldo Gojek Driver Via Mandiri Cara Isi Saldo Gojek Driver Via Mandiri: Panduan Lengkap Halo, Sobat Gojek! Butuh isi saldo Gojek Driver kamu via Mandiri? Tenang saja, kami siap memandu kamu dengan langkah-langkah mudah dan…
Cara Top Up Saldo Driver Gojek Via Bri Pendahuluan Halo, para pembaca setia! Apakah kamu seorang driver Gojek yang sedang mencari cara mudah untuk mengisi saldo akunmu? Jangan khawatir, kamu berada di tempat yang tepat! Artikel ini akan…
Cara Top Up Gopay Driver Via Livin Mandiri Cara Top Up Gopay Driver Via Livin Mandiri: Panduan Lengkap Salam Pembaca yang Budiman Selamat datang, para pembaca yang budiman! Apakah kamu sedang mencari panduan cara top up saldo Gopay…
Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Pastinya di era serba digital seperti saat ini kehadiran e-wallet atau dompet digital sudah tidak asing. Bahkan produk e-wallet sudah banyak salah satunya…
Cara Transfer Gopay Pengguna dompet digital Gopay pasti sudah mengetahui bahwa anda bisa melakukan transfer saldo Gopay ke rekening Bank, ke akun Gopay serta ke dompet digital yang lain. Cara transfer Gopay ke…
Tv Lg Tidak Keluar Gambar Cara Transfer BRI ke GoPay Driver: Panduan Praktis untuk Pemula Halo readers, apakah kamu sedang kehabisan saldo GoPay saat sedang ingin memesan GoRide atau GoCar? Jangan khawatir, karena kamu bisa…
Merk Roller Terbaik Untuk Harian Pendahuluan Halo para pembaca setia! Kali ini, kita akan membahas topik yang penting banget buat kalian yang berprofesi sebagai driver Gojek, yaitu cara top up saldo driver Gojek melalui Bank…
Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri: Panduan Lengkap Salam Pembaca! Selamat datang, para pembaca setia! Apakah kamu seorang pengemudi Gojek yang sedang mencari cara mudah dan cepat untuk mengisi saldo…
Tv Lg Tabung Tidak Ada Suara Cara Top Up Gojek Driver Via BRI: Panduan Step-by-Step yang Mudah Diikuti Salam hangat, pembaca setia! Sebagai pengemudi Gojek yang aktif, tentu saldo e-wallet menjadi hal yang krusial. Salah satu…
Tv Lg Tidak Bisa Di Remot Halo, Pembaca! Selamat datang di artikel panduan lengkap kami tentang cara top up saldo driver Gojek menggunakan BRI. Sebagai pengendara Gojek, penting untuk selalu memiliki saldo yang cukup untuk menerima…
Cara Daftar OVO Semakin berkembangnya teknologi maka akan memudahkan dalam melakukan berbagai hal. Salah satu perkembangan yang sudah terlihat adalah adanya dompet digital. Di Indonesia sendiri sudah banyak sekali dompet digital ternama salah…
5+ Cara Menggunakan TikTok Cash idpintar.com - Hai, kamu para TikTokers! Udah denger belum tentang TikTok Cash? Kalau belum, kamu harus banget tahu nih tentang fitur keren ini. Penasaran gak, gimana caranya daftar dan pake…
Cara Top Up LinkAja Via ATM BNI Bagaimana cara top up LinkAja via ATM BNI? Dan berapa biaya admin top up LinkAja dengan Bank BNI? Jika kalian sedang mencari cara melakukan isi saldo LinkAja dengan Bank BNI…
Ini 6 Cara Dan Syarat Cairkan BPJS Ketenagakerjaan,… Ini 6 Cara Dan Syarat Cairkan BPJS Ketenagakerjaan, Mudah Tanpa Ribet!-Halo pembaca!Selamat datang di artikel kami.BPJS Ketenagakerjaan adalah program asuransi sosial yang memberikan perlindungan bagi tenaga kerja di Indonesia. Salah…
Cara Transfer OVO Ke Dana Apakah bisa melakukan transfer OVO ke Dana ? jika bisa, bagaimana cara transfer OVO ke Dana dan dari Dana ke OVO? OVO merupakan salah satu dompet digital yang bisa digunakan…