Cara Membuat CV Menarik Untuk Lamaran Kerja CV atau Curriculum Vitae adalah dokumen yang berisikan informasi dasar mengenai diri kamu. CV juga sering kali dilampirkan saat melamar pekerjaan. Agar memberikan kesan baik dalam perekrutan sebaiknya membuat CV yang menarik dan berisi informasi yang relevan.
Sebenarnya ada beberapa cara membuat CV yang bisa kamu lakukan sendiri tanpa harus pusing dan meminta bantuan orang lain. Walaupun kamu tidak memiliki keterampilan software desain kamu tetap bisa membuat CV yang menarik. Berikut penjelasannya
Apa Itu CV?
CV atau Curriculum Vitae memiliki arti riwayat hidup dalam bahasa Indonesia. Di mana dalam pengertiannya sendiri CV adalah ringkasan atau gambaran mengenai kehidupan seseorang.
Biasanya CV terdiri dari beberapa informasi pribadi seseorang mulai dari pendidikan, pengalaman kerja, bahkan kelebihan diri dari orang tersebut untuk mengetahui apakah kualifikasi dirinya cocok dalam pekerjaan yang dilamarnya saat itu.
Isi Format CV
Buat kalian yang masih bingung tentang cara membuat CV pasti belum tau sebenarnya di dalam Cv itu sendiri apa saja hal yang harus dimuat, nah berikut beberapa hal yang harus dicantumkan dalam pembuatan CV:
1. Data Pribadi
Sebagai calon pekerja, data pribadi sangat penting untuk dicantumkan. Kamu bisa menuliskan nama lengkap, email, dan nomor ponsel yang aktif untuk mudah dihubungi oleh kantor. Kamu juga bisa menyertakan tautan profil Linkedin atau website pribadi tentang detail pribadi kamu.
2. Riwayat Pendidikan
Pendidikan ini sangat penting dilampirkan di CV sebagai bahan rujukan. Kamu bisa menuliskan pendidikan terakhir yang kamu tempuh dengan menyebutkan nama sekolah, institusi atau universitas tempat belajar kamu.
Kamu juga bisa menuliskan tanggal mulai pendidikan dan tanggal kelulusan kamu. Biasanya perusahaan akan melihat apakah dari riwayat pendidikan kamu cocok dengan jenis pekerjaan yang ditawarkan atau tidak.
Di sini kamu tidak perlu menuliskan riwayat pendidikan dari TK hingga pendidikan terakhir. Kamu hanya perlu menuliskan dua pendidikan terakhir saja dengan jurusan dan IPK yang diperoleh.
3. Pengalaman Kerja
Kamu bisa menuliskan beberapa daftar pengalaman kerja terakhir secara ringkas dan jelas. Kamu juga bisa menuliskan tugas apa yang kamu lakukan, tanggung jawab apa yang kamu pegang dan keahlian apa yang kamu miliki dalam pekerjaan sebelumnya.
4. Aktivitas
Kamu bisa menuliskan beberapa keahlian tertentu di lingkungan non-profesional. Seperti pelatihan, organisasi, dan sebagainya.
5. Kompetensi dan Keahlian
Biasanya saat kamu sudah berpengalaman kerja kamu akan memiliki keahlian dalam pekerjaan sebelumnya. Kemungkinan keahlian tersebut bisa kamu gunakan di pekerjaan lain nantinya.
6. Kursus atau Pelatihan Terkait Pekerjaan
Biasanya beberapa pekerjaan menawarkan pelatihan untuk meningkatkan keahlian para karyawannya. Kamu bisa menyertakannya di dalam CV dengan menyebutkan sertifikat atau ijazah yang sudah didapatkan.
7. Profil CV
Kebanyakan saat ini CV berisikan paragraf pengantar yang berisikan pernyataan pribadi diri kita. Pada paragraf ini kamu bisa memberikan beberapa penjelasan tentang kemampuan diri kamu yang berkualitas dengan harapan posisi yang kamu inginkan nantinya.
8. Akun Media Sosial
Untuk menambah ketertarikan pada profil kamu biasanya ada beberapa perusahaan yang meminta untuk mencantumkan akun media sosial yang kamu miliki, seperti Instagram, Facebook maupun Twitter.
9. Referensi
Kamu juga menuliskan di mana kamu menemukan lowongan pekerjaan ini dan beberapa informasi tentang rekomendasi seseorang tentang pekerjaan ini.
Urutan CV yang Benar
Biasanya CV yang digunakan itu sifatnya kronologis yang berkaitan dengan waktu. Kamu bisa menuliskan tentang pendidikan dan pekerjaan kamu sebelumnya. Untuk urutannya kamu bisa menuliskan pekerjaan terakhir di bagian atas dan pekerjaan akhir di bagian bawah.
Hal itu juga berkaitan dengan pengalaman yang pernah kamu lakukan sebelumnya, kemudian diikuti dengan detail pribadi kamu dan kontak dengan berisi ringkasan dirimu seperti keahlian, minat, dan karakteristik kamu.
Cara Membuat CV yang Baik
dalam membuat CV sebaiknya kamu gunakan kalimat yang jelas dan ringkas di mana penjelasannya tidak terlalu bertele-tele. Pastikan semua yang kamu tulis di dalam CV memang benar-benar terjadi agar saat melakukan wawancara kamu bisa mempresentasikan diri kamu dengan benar.
Foto yang kamu gunakan untuk profil CV bisa kamu gunakan foto formal maupun semi formal yang sopan dan rapi supaya perusahaan semakin tertarik dengan diri kamu. Penggunaan foto juga bertujuan agar profil diri kamu tidak diambil orang lain.
Usahakan dalam penulisan CV memaksimalkan penulisan dalam satu halaman saja dengan menggunakan bahasa yang mudah dimengerti dan dalam penulisannya hindari kesalahan dalam penulisan.
Untuk menambahkan kesan menarik dalam CV kamu, kamu bisa menggunakan cara membuat CV estetika dengan beberapa bantuan template desain yang bisa kamu gunakan di word ataupun di Canva untuk memudahkan dalam pembuatan CV kamu.
Berikut beberapa cara membuat CV online yang bisa kamu lakukan sendiri
1. Membuat CV dengan Template Bawaan di Word
Cara membuat CV dengan mudah yang bisa kamu lakukan dengan menggunakan template bawaan dari Microsoft Word. Berikut caranya:
- Buka Microsoft Word lalu pilih menu file dan klik new untuk membuat dokumen baru. Jika kamu menggunakan versi 2013 di situ akan disediakan beberapa template yang bisa kamu gunakan. Kamu bisa memilih template tersebut yang dirasa cocok untuk kamu.
- Jika sudah kamu bisa mengedit teks yang ada pada template dengan data-data diri kamu. Kamu juga bisa mengurangi beberapa bagian yang tidak relevan dengan diri kamu.
2. Membuat CV dengan Tool Search Template Online di Word
Cara membuat CV selanjutnya jika kamu tidak menemukan template yang sesuai dengan keinginan, kamu bisa memilih beberapa template yang ada di resumes, yaitu dengan
- Pastikan komputer kamu terhubung ke jaringan internet yang bagus.
- Kemudian kamu bisa membuka Microsoft Word lalu pilih menu file dan klik new untuk membuka dokumen baru.
- Dalam tampilan search for online template kmu bisa mencari tentang resume atau best resume. Maka di situ akan ditampilkan beberapa template yang bisa kamu gunakan.
- Setelah itu kamu bisa mengklik tombol create untuk mengunduh template, dan bisa memulai mengeditnya.
3. Membuat CV Online di Canva
Cara membuat CV selanjutnya dengan menggunakan aplikasi Canva, berikut langkahnya
- Buka Canva lalu kamu bisa mencari template tentang “daftar riwayat hidup”
- Di situ akan disediakan banyak template, kamu bisa memilih template yang paling tepat dan sesuai dengan kamu.
- Pada template tersebut kamu bisa mengubah font, teks dan warna sesuai keinginan kamu.
- Jika sudah kamu bisa mengisikan data diri kamu di template tersebut.
- Kemudian untuk mencetaknya kamu bisa menyimpannya dalam format PDF, PNG, dan JPG sesuai keinginan kamu.
Itulah beberapa tips dan cara membuat CV yang bisa kamu coba sendiri tanpa harus mengandalkan orang lain untuk membuat desain CV kamu. Cukup mudah bukan? Selamat mencoba.
Related Posts:
- 2 Cara Membuat Jurnal di Word 2 Cara Membuat Jurnal di Word - Kamu harus tahu bahwa jurnal itu penting banget, dan kamu harus bikinnya dengan hati-hati. Ini laporan yang nunjukin hasil penelitian yang udah kamu…
- 10 Aplikasi Layanan Pengiriman Solusi Terbaik… Aplikasi Layanan Pengiriman Solusi Terbaik Kirimkan Produk Menggunakan aplikasi layanan pengiriman barang secara online menjadi pilihan terbaik untuk penjual maupun pembeli. Proses pengiriman menjadi lebih efisien dengan menggunakan jasa profesional…
- 5 Aplikasi Pencari Kerja Terpecaya Dan Terbaik 2023 5 Aplikasi Pencari Kerja Terpecaya Dan Terbaik 2023. - Buat para fresh graduates atau pekerja yang sedang cari kerjaan baru, sekarang prosesnya bakal lebih mudah, loh. Nggak perlu mantengin koran…
- 5 Contoh Soal Tes Psikotes Melamar Pekerjaan Terpopuler 5 Contoh Soal Tes Psikotes Melamar Pekerjaan Terpopuler. Tes psikologi atau lebih sering disebut dengan Tes Psikotes adalah salah satu syarat wajib untuk melamar kerja yang sering diterapkan oleh banyak…
- Rekomendasi Tempat Membuat Desain Logo Online Terbaik Ada banyak sekali yang bisa kalian gunakan untuk membuat logo, baik secara offline atau bahkan secara online. Jika kalian tidak mau ribet ribet membuat desain logo karena harusInstall maka kalian…
- 5 Aplikasi Desain Jersey Futsal Terbaik Untuk… 5 Aplikasi Desain Jersey Futsal Terbaik Untuk Android dan iOS - Seperti yang kita ketahui, sebuah seragam menjadi sebuah identitas suatu tim olahraga. Di zaman yang canggih ini, mendesain baju…
- 3 kelebihan Download Aplikasi Helo untuk Nikmati… Banyak masyarakat dari semua kalangan download aplikasi Helo untuk menikmati video-video lucu dan menarik hanya dengan menggunakan Smartphone. Meskipun aplikasi semacam ini sudah banyak, namun Helo ada banyak kelebihannya. Dengan…
- 7+ Filter Instagram Aestetik Terbaik Untuk Kalian Coba 7+ Filter Instagram Aestetik Terbaik Untuk Kalian Coba - Instagram merupakan salah satu sosial media paling banyak digunakan saat ini. Hampir setiap orang di dunia memiliki akun instagram paling tidak…
- 7 Fitur Keunggulan Yang Tersimpan Di Aplikasi WhatsApp MOD 7 Fitur Keunggulan Yang Tersimpan Di Aplikasi WhatsApp MOD. WhatsApp adalah aplikasi chatting terpopuler di dunia yang memudahkan pengguna dalam berkomunikasi dan berbagi informasi. Sebagai media komunikasi, WhatsApp menjadi alternatif…
- Aplikasi StepSetGo yang Mudah Dijangkau oleh Pengguna Aplikasi StepSetGo cukup mudah dijangkau sebab pengguna iOS dan Android pun bisa mengaksesnya. Seperti aplikasi lainnya, Anda perlu menginstalnya, mendaftar, dan memverifikasi menggunakan OTP. Aplikasi ini adalah semacam aplikasi untuk…
- 2 Cara Download Aplikasi VN 2 Cara Download Aplikasi VN. - Saat ini konten berupa video pendek begitu tinggi, sehingga tak heran jika sosial media berbasis video pendek begitu diminati. Aplikasi VN Video Editor atau…
- 5 Aplikasi Karaoke Terbaik Aplikasi Karaoke Android bisa menjadi alternatif bagi yang suka karaoke di rumah. Dengan Aplikasi Karaoke kini tidak perlu datang ke tempat karaoke dan menyewa ruangan. Maupun untuk menghemat budget di…
- 10+ Cara Membuat Stiker Di Whatsapp Menggunakan… 10+ Cara Membuat Stiker Di Whatsapp Menggunakan Sticker.ly Dengan Lengkap - Whatsapp adalah aplikasi penghubung antara personal atau beberapa grup yang bersifat privat. Whatsapp dibagi menjadi dua jenis, yaitu whatsapp…
- 6 Aplikasi Pengingat Tugas Paling Populer dan Banyak… Aplikasi Pengingat Tugas Paling Populer dan Banyak Digunakan- Banyaknya tugas yang harus diingat terkadang membuat kamu lupa sehingga membutuhkan aplikasi pengingat tugas. Cara ini sebagai bentuk usaha kamu agar tidak…
- Cara Download Aplikasi WeTV untuk Nonton Drama China… Download Aplikasi WeTV: Nonton Drama dan Film Favorit dengan Mudah Penasaran dengan Aplikasi WeTV? Hello! Apakah kamu pecinta drama dan film? Jika iya, kamu tidak boleh melewatkan aplikasi WeTV! WeTV…
- 5 Cara Menyimpan Gambar dari Google Docs 5 Cara Menyimpan Gambar dari Google Docs - Cara menyimpan gambar dari Google Docs itu sebenarnya gampang banget. Yuk, kita bahas gimana caranya! Apa itu Google Docs? Google Docs adalah…
- 5+ Cara Membuat SKCK Online dan Persyaratannya Cara Membuat SKCK Online dan Persyaratannya SKCK atau Surat Keterangan Catatan Kepolisian adalah sebuah dokumen resmi yang diterbitkan oleh Polri kepada warga masyarakat sebagai bukti ada tidaknya tindak kriminalitas yang…
- 13+ Aplikasi Cek Unfollow Instagram 2023 13+ Aplikasi Cek Unfollow Instagram 2023 - Jika ada orang yang mengikuti akun Instagrammu, biasanya kamu akan mendapat notifikasi. Namun, jika ada yang meng-unfollow, kamu hanya dapat menggunakan aplikasi cek…
- 10 Cara Melamar Kerja Lewat Email yang Benar Beserta Contoh 10 Cara Melamar Kerja Lewat Email yang Benar Beserta Contoh - Mengirim lamaran kerja lewat email terlihat simpel, tapi tahukah kamu cara melakukannya dengan benar? Dengan email, melamar pekerjaan jadi…
- Download Aplikasi MiChat Terbaru 2023 Aplikasi MiChat. Jaringan sosial tempat untuk mengobrol dengan teman dan bertemu orang baru. Aplikasi MiChat memang cukup populer sebagai aplikasi pesan instan yang dapat Kamu gunakan, baik di smartphone Android…
- 11+ Cara Mendaftar Kuliah di Luar Negeri 11 Cara Mendaftar Kuliah di Luar Negeri - Kamu yang berencana kuliah di luar negeri pasti akan menghadapi tantangan saat mendaftar. Setiap negara punya sistem pendaftaran universitas yang berbeda-beda. Tapi,…
- 8 Aplikasi Desain Baju Terbaik Pemula idpintar.com - Kamu bisa membuat desain baju dengan mudah asal ada imajinasi, keterampilan, dan sedikit kreativitas. Tapi, sekarang dengan bantuan teknologi, kamu juga bisa mendesain secara digital menggunakan aplikasi. Aplikasi…
- 15 Aplikasi Design Terbaik dan Terpopuler 15 Aplikasi Design Terbaik dan Terpopuler Buat seorang designer baik dalam mendesain bangunan, baju, mesin dan lain sebagainya pastinya membutuhkan alat bantu seperti aplikasi design untuk membuat desain lebih menarik…
- 10 Aplikasi Pengubah Suara Menjadi Teks Terbaik Yang… 10 Aplikasi Pengubah Suara Menjadi Teks Terbaik Yang Bisa Kamu Coba - Menulis atau mengetik merupakan sebuah pekerjaan yang bisa dilakukan oleh siapa saja. Namun beberapa dari kita terkadang merasa…
- CPNS Buka Lowongan 2023! Simak Formasi, Syarat, Cara… CPNS Buka Lowongan 2023! Simak Formasi, Syarat, Cara Daftar, dan Tahapannya! - Kamu pasti penasaran dengan Rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023, yang akan dibuka oleh Pemerintah pada bulan…
- 5+ Aplikasi Cari Kerja Terbaik Untuk Mendapat Pekerjaan 5+ Aplikasi Cari Kerja Terbaik Untuk Mendapat Pekerjaan- Saat ini ada begitu banyak pengangguran yang terjadi di beberapa kota di Indonesia. Sedikitnya lowongan pekerjaan menjadi penyebab banyaknya pengangguran yang terjadi.…
- 9 Cara Membuat Desain Logo di CorelDRAW untuk Pemula 9 Cara Membuat Desain Logo di CorelDRAW untuk Pemula - Kamu pasti tahu bahwa desain logo itu sangat penting buat merek sebuah perusahaan atau organisasi. Nah, CorelDRAW adalah salah satu…
- Cara Membuat Kartu BPJS Kesehatan Online dan Offline Cara Membuat Kartu BPJS Kesehatan Online dan Offline - Kartu BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) itu penting banget, lho, buat kamu yang butuh perawatan kesehatan di Indonesia. Kamu bisa nih…
- 4 Cara Membuat Aplikasi Tanpa Perlu Coding 4 Cara Membuat Aplikasi Tanpa Perlu Coding - Tentu saja, Kamu sekarang bisa membuat aplikasi dengan mudah tanpa harus melalui proses yang rumit. Siapa pun bisa membuat dan memiliki aplikasi…
- 5 Jenis Bahasa Pemrograman Yang Masih Populer di 2023 5 Jenis Bahasa Pemrograman Yang Masih Populer di 2023. Seiring dengan meningkatnya demand terhadap web dan software development seperti sekarang ini, menguasai bahasa pemrograman adalah salah satu skill yang sudah…