Penawaran fitur aplikasi OVO yang menarik sukses menarik perhatian banyak orang. Karena menyediakan transaksi pembayaran cashless yang sangat praktis. Maka dari itu tidak heran bila banyak pengguna merasa betah memakainya.
OVO sendiri adalah platform dompet digital atau disebut juga dengan e wallet yang sedang hits saat ini. Banyak kalangan milenial menggunakannya karena selain modern, apk ini juga lengkap sekali fiturnya.
Selain itu, pihaknya juga sudah bekerja sama dengan berbagai merchant. Sehingga hal tersebut menjadikannya terhubung dengan berbagai e-commerce. Itu karena perusahaan ini ingin melebarkan sayapnya agar siap bersaing dengan kompetitornya.
Maka dari itu tidak heran bila sekarang ini fiturnya semakin lengkap. Bahkan kabarnya ada 11 layanan menarik didalamnya yang masih jarang diketahui oleh penggunanya. Penasaran seperti apa layanannya? Berikut ulasannya!
Daftar Fitur Aplikasi OVO Terbaik
Mengingat prosesnya mudah, karena bisa digunakan dengan top up saldo saja, maka hal tersebut membuat apk ini disukai banyak orang. Karena bisa melakukan transaksi dalam hitungan detik saja. Berikut fiturnya:
- OVO Points
Layanan ini memungkinkan pengguna bisa melakukan pembayaran transaksi digital menggunakan poin. Bahkan Anda juga bisa melakukan pembayaran e-commerce menggunakan poin secara penuh. Sehingga hal tersebut sangat bermanfaat sekali.
- Scan QRIS
Pelayanannya sangat membantu proses transaksi di beberapa merchant lebih cepat. Karena Anda bisa melakukan scan barcode di beberapa retail, restoran, dan supermarket untuk melakukan pembayaran agar lebih praktis.
- Transfer ke Bank
Berkat fitur aplikasi OVO inilah Anda bisa melakukan pengiriman uang dengan mudah. Anda bisa mengirim dana ke semua rekening bank lokal seperti mesin ATM tanpa kartu fisiknya.
- Tarik Tunai
Meski sifatnya digital, namun ternyata uang di dalamnya bisa dicairkan ke dalam bentuk fisik. Anda bisa melakukannya melalui mesin ATM BCA menggunakan fitur tarik tunai dengan sangat mudah.
- OVO Pay Later
Ini adalah salah satu pelayanan paling menarik darinya karena pengguna bisa beli sekarang bayarnya nanti belakangan. Otomatis layanannya tersebut bisa memenuhi kebutuhan masyarakat saat ini dengan mudah.
- Top-Up lewat Indomaret
Ini memudahkan pengguna untuk melakukan pengisian saldonya. Mengingat jumlah outlet Indomaret sangat banyak, sehingga hal tersebut memudahkan pengguna melakukan top up. Menariknya biaya adminnya terjangkau. Jadi menarik.
- OVO Invest
Fitur aplikasi OVO ini didukung oleh Bareksa. Sehingga sangat cocok untuk pengguna yang belajar berinvestasi dengan modal terbatas. Hanya dengan minimal Rp10 ribu saja, Anda sudah bisa investasi.
- PeduliLindungi
Program ini dibuat untuk mendukung pemerintah dalam mengatasi masalah COVID-19. Sehingga Anda bisa melacak berbagai tempat berdasarkan status zonanya. Caranya mudah! Aktifkan fitur lokasi serta bluetooth saja di HP.
- Pulsa & Paket Data
Fitur aplikasi OVO ini memudahkan Anda dalam melakukan pengisian pulsa dan paket data seperti konter HP pada umumnya. Selain itu, pilihan paketnya juga bermacam-macam mulai dari domestik hingga luar negeri sekaligus.
- PLN
Hadirnya program ini memudahkan pengguna untuk melakukan pembayaran tagihan listrik serta pembelian tokennya sekaligus dengan mudah. Cukup ketik ID pelanggan saja atau nomor meterannya, maka bisa langsung diproses cepat.
- Terhubung dengan Lazada & Tokopedia
Jadi Anda bisa melakukan pembayaran transaksi belanja lebih cepat dan mudah. Proses untuk menghubungkan pembayaran digital ini sangat mudah menggunakan fitur terhubung. Anda sudah bisa menggunakannya.
Jadi bila dulunya Anda mungkin hanya mengenalnya sebagai alat transaksi di salah satu e-commerce seperti Tokopedia. Namun sekarang ini ada banyak fitur aplikasi OVO yang menarik untuk dicoba secara langsung.
Related Posts:
- Cara Menghapus Akun Paypal Biasa dan Bisnis Jika saat ini kalian sedang mencari cara menghapus akun Paypal, artinya kalian berada di tempat yang tepat. Sebab kali ini, kita akan membahas tentang cara menghapus akun Paypal baik untuk…
- 5 Aplikasi Pembaca Barcode yang Perlu Didownload di… Zaman sudah berkembang pesat, membaca sesuatu bisa dari smartphone, dan kamu dapat memanfaatkan aplikasi pembaca barcode sebagai solusinya. Harus diakui, platform tersebut akan memudahkan penggunanya membaca semua informasi didalamnya. Sebagai…
- Aplikasi pengembangan game dengan fasilitas terbaik Ada beberapa aplikasi pengembangan game saat ini, Anda dapat memilih salah satu. Hanya saja, perhatikan dulu berbagai kelebihan dan kekurangan masing-masing platform, agar Anda tidak kecewa di kemudian hari. Selain…
- 10 Aplikasi Penghasil Uang yang Dijamin Mudah Penarikannya 10 Aplikasi Penghasil Uang yang Dijamin Mudah Penarikannya - Saat ini sudah ada banyak orang yang menggunakan aplikasi penghasil uang tambahan untuk mengisi dompetnya. Memang di zaman ini, mencari pekerjaan sudah…
- Aplikasi Belanja Online Alfagift, Bantu Belanja Praktis Aplikasi belanja online di internet kini makin beragam. Tapi kebanyakan adalah berbelanja secara online dalam jarak jauh. Dimana pembelian dilakukan sekarang kirimnya masih besok atau lusa. Tapi itu bukan yang…
- 8 Rekomendasi untuk aplikasi pencari kerja yang handal Perkembangan teknologi membuat aplikasi pencarian kerja sangat banyak dan menggantikan media lain seperti surat kabar. Anda juga dapat dengan mudah mengunduh berbagai aplikasi ini di perangkat seperti smartphone. Seperti yang…
- Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Pastinya di era serba digital seperti saat ini kehadiran e-wallet atau dompet digital sudah tidak asing. Bahkan produk e-wallet sudah banyak salah satunya…
- 10 Aplikasi Keuangan Pribadi Ini Bisa Bantu Manajemen Uang 10 Aplikasi Keuangan Pribadi Ini Bisa Bantu Manajemen Uang - Adanya aplikasi keuangan pribadi sebenarnya akan sangat membantu Anda dalam mengatur keuangan. Hanya saja di Indonesia masih belum banyak orang…
- 9 Aplikasi Kalkulator Keuangan Gratis untuk iOS dan Android Aplikasi kalkulator keuangan yang saat ini banyak tersedia, ternyata sangat membantu dalam mencatat pemasukan dan pengeluaran. Salah satu hasil perkembangan teknologi ini bisa membuat penggunanya lebih hemat dalam mempergunakan uang.…
- 7 Aplikasi Editor Foto Terbaru di Android & iOS 7 Aplikasi Editor Foto Terbaru di Android & iOS - Dalam era digital seperti sekarang ini, aplikasi edit foto menjadi salah satu hal yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan sehari-hari,…
- Aplikasi CapCut Video Editor dengan Banyak Fitur Profesional Aplikasi CapCut video editor merupakan aplikasi yang biasa digunakan untuk editing video di smartphone. Editing video ini biasa digunakan untuk para content creator sosial media dari mulai tiktok, instagram dan…
- Fitur Ssstiktok Mp4 dan Cara Mendownloadnya Lengkapnya Fitur Ssstiktok Mp4 dan Cara Mendownloadnya Lengkapnya - Ssstiktok mp4 lebih dikenal sebagai salah satu aplikasi yang memungkinkan pada pengguna untuk mengunduh video tanpa harus watermark. Jadi nantinya screenshot video…
- 7 Aplikasi Edit Foto Terbaik yang Wajib Dicoba! 7 Aplikasi Edit Foto Terbaik yang Wajib Dicoba! - Aplikasi edit foto menjadi salah satu aplikasi yang bisa mengubah hasil foto menjadi lebih menarik. Skill mengedit foto ini sangatlah penting untuk…
- Keuntungan Menggunakan Shopeepay Shopee mempunyai dompet digital sendiri yang bisa digunakan untuk melakukan pembayaran baik pembayaran di aplikasi shopee atau juga di merchant shopee yang di beri nama shopeepay. Apa saja keuntungan menggunakan…
- 5 Aplikasi Perencana Perjalanan yang Akan Sangat… 5 Aplikasi Perencana Perjalanan yang Akan Sangat Membantu Kamu - Aplikasi perencana perjalanan mungkin, beberapa dari Kamu baru saja mendengarnya. Platform ini memang fokus membantu para wisatawan untuk merencanakan sebuah perjalanan liburan…
- 3 keunggullan Aplikasi Investasi Bibit yang Sangat Menarik Jika Anda ingin melakukan investasi maka salah satu cara mudahnya adalah dengan memanfaatkan aplikasi investasi Bibit. Jadi dengan adanya kehadiran aplikasi ini bisa mempermudah Anda untuk melakukan investasi sehingga bisa…
- 5 Aplikasi E-commerce Lokal Paling Banyak Dikunjungi Terbaik 5 Aplikasi E-commerce Lokal Paling Banyak Dikunjungi - Berbelanja sudah menjadi sebuah kebutuhan untuk masyarakat umum. Di zaman yang serba mudah ini, marketplace menjadi pilihan bagi Anda yang ingin berbelanja…
- 11 Aplikasi Pengedit Foto Online dengan Hasil Terbaik Pilihan Aplikasi Pengedit Foto Online dengan Hasil Terbaik Ada cukup banyak pilihan aplikasi pengedit foto online yang saat ini tersedia, baik berbayar maupun gratis. Beberapa di antaranya banyak digunakan dan…
- 5+ Aplikasi Jual Beli Mata Uang Asing Terbaik 5+ Aplikasi Jual Beli Mata Uang Asing Terbaik- Ada banyak jenis mata uang asing yang tersebar diberbagai belahan dunia. Mungkin yang paling sering kita dengar adalah Dollar,Euro hingga Poundsterling. Mata…
- 4 Aplikasi Pengembangan Game dengan Fasilitas Terbaik Aplikasi pengembangan game saat ini cukup banyak, Kamu dapat memilih salah satu diantaranya. Hanya saja, perhatikan dulu berbagai kelebihan serta kekurangan masing-masing platform, agar tidak kecewa di kemudian hari. Apalagi,…
- 9 Aplikasi Kalkulator Keuangan Gratis untuk iOS dan Android Aplikasi kalkulator keuangan -y ang saat ini banyak tersedia, ternyata sangat membantu dalam mencatat pemasukan dan pengeluaran. Salah satu hasil perkembangan teknologi ini bisa membuat penggunanya lebih hemat dalam mempergunakan…
- Cara Download Aplikasi WeTV untuk Nonton Drama China… Download Aplikasi WeTV: Nonton Drama dan Film Favorit dengan Mudah Penasaran dengan Aplikasi WeTV? Hello! Apakah kamu pecinta drama dan film? Jika iya, kamu tidak boleh melewatkan aplikasi WeTV! WeTV…
- 6 Aplikasi Bank Online Di Indonesia Terpopuler 6 Aplikasi Bank Online Di Indonesia Terpopuler. Zaman semakin canggihnya teknologi tentunya memberikan banyak kemudahan bagi kehidupan manusia, salah satunya di bidang perbankan, dimana sejak ada inovasi aplikasi bank digital…
- 8 Aplikasi Perdagangan Saham Terbaik di Indonesia 8 Aplikasi Perdagangan Saham Terbaik di Indonesia - Aplikasi perdagangan saham menjadi top pencarian di mesin pencarian internet. Sebab, banyak kalangan masyarakat mulai tertarik untuk terjun dalam perdagangan saham baik…
- 5 Aplikasi Tanda Tangan Digital Terbaik 2023 5 Aplikasi Tanda Tangan Digital Terbaik 2023. - Pada saat ini, banyak dokumen yang dikirim melalui internet, baik itu dokumen resmi maupun tidak resmi. Aplikasi tanda tangan digital adalah aplikasi…
- 8 fiktur Aplikasi Indo Premier Kelebihannya Hello! Selamat datang di artikel ini yang akan membahas tentang aplikasi Indo Premier. Jika Anda tertarik untuk berinvestasi secara online dengan mudah dan menguntungkan, maka aplikasi ini adalah pilihan yang…
- 3 Cara Mengiklan di Sosial Media dengan Baik 3 Cara Mengiklan di Sosial Media dengan Baik - Toko online yang semakin banyak, maka para pebisnis melakukan cara agar barang yang dijual laku. Maka dari itu artikel ini akan…
- Berbagai Cara Menghasilkan Uang dari HP yang Bisa Dicoba Berbagai Cara Menghasilkan Uang dari HP yang Bisa Dicoba - Ada banyak cara menghasilkan uang dari HP yang bisa dijadikan pilihan, menyesuaikan dengan kemampuan dan selera setiap individu. HP merupakan…
- 3 fiktur Aplikasi Shopee PayLater, Belanja dengan… Aplikasi Shopee PayLater: Solusi Praktis Belanja Online dengan Kemudahan Bayar Nanti Pengenalan Hello pembaca yang budiman! Jika Anda sering berbelanja online, pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi Shopee PayLater…
- 5 fiktur Aplikasi Transaksi Kripto RekeningKu untuk… Aplikasi Transaksi Kripto RekeningKu: Mudah dan Aman untuk Investasi Digitalmu! Pengenalan Hello, pembaca! Apakah Anda tertarik dengan investasi kripto? Jika ya, maka Anda berada di tempat yang tepat! Dalam artikel…