Membuat channel Youtube merupakan salah satu peluang bisnis online paling menjanjikan, namun sebelumnya kita perlu tahu bagaimana cara mengupload video di Youtube terlebih dahulu. Sebab konten utama yang bisa mendatangkan uang dari Youtube adalah video yang kita posting, bukan hanya dari channel – nya saja.
Video yang kita upload nantinya akan menayangkan iklan pada setiap penonton. Dari iklan tersebutlah kita mendapatkan royalti alias uang bayaran. Oleh karena itu dalam artikel ini, saya akan membahas mengenai bagaimana cara mengupload video di Youtube melalui desktop browser maupun smartphone Android.
Cara Upload Video Youtube Melalui PC
Jika kamu ingin mengupload video Youtube melalui PC, software yang kamu perlukan hanyalah browser desktop seperti Google Chrome, Mozila Firefox, dan lain – lain selain software dan koneksi kamu terlebih dahulu harus membuat akun youtube atau membuat channel youtube, jika sudah kamu ikuti langkah – langkah yang ada di bawah ini upload vidio di youtube.
- Log in ke akun Google untuk Channel Youtube kamu, kemudian masuk ke laman Youtube
- Berikutnya klik logo foto profil yang ada di bagian kanan atas tampilan
- Akan keluar menu baru dan cari “My Channel”
- Klik tulisan “Upload Video” di kolom berwarna biru
- Pilih video yang ingin kamu upload ke channel Youtube kamu
- Kemudian pilih setelah privasi video menjadi “Publik” agar bisa disaksikan oleh pengguna lain
- Masukan judul yang menarik serta foto Thumbnail agar pengguna tertarik untuk menonton
- Jangan lupa masukan tag agar video yang kamu upload mudah ditemukan oleh para penonton
- kamu juga bisa mengisi deskripsi dengan pesan atau penjelasan dari video
- Jika semua sudah diisi dan proses upload sudah selesai, klik “Publikasikan” dan video yang kamu upload sudah bisa disaksikan oleh pengguna Youtube di seluruh dunia
Cara Upload Video Youtube Melalui Android
Siapa bilang menjadi Youtuber harus bermodal besar. Hanya dengan menggunakan HP android saja, kamu sudah bisa mengedit hingga upload video Youtube secara langsung. Yang kamu butuhkan hanyalah aplikasi Youtube versi terbaru dan mengikuti langkah – langkah di bawah ini.
- Buka aplikasi Youtube android dan Log in ke akun Google dari channel Youtube kamu
- Klik icon kamera yang ada di pinggir tampilan layar
- kamu bisa memilih ingin merekam secara langsung atau menggunakan video yang sudah ada di galery
- Kemudian, masukan judul, foto thumbnail dan deskripsi yang akan digunakan untuk video
- Jika semua sudah diisi, klik “Upload”
Jika kamu mengubah koneksi ketika upload menjadi menggunakan Wi-Fi, klik ke menu “Setelan” -> “Umum” -> “Upload”. Pilih Upload ketika menggunakan koneksi Wi-Fi saja karena terkadang mengupload video di Youtube akan menghabiskan kuata yang cukup banyak.
Tips Agar Video Youtube Banyak Ditonton
Selain mengetahui cara upload video di Youtube, kita juga perlu tahu bagaimana cara agar video yang kita upload banyak ditonton oleh para pengguna Youtube. Nah berikut adalah tips yang bisa kamu ikuti.
1.Buat Judul dan Thumbnail Yang menarik
Kesan pertama yang akan dinilai oleh penonton adalah judul dan thumbnail yang kamu gunakan dalam video. Oleh karena itu, gunakan thumbnail dan judul yang sekiranya membuat orang penasaran agar mau menonton video kalain.
2. Gunakan Tag Dengan Benar
Tag merupakan fitur dari Youtube yang membuat video kamu mudah ditemukan dalam pencarian Youtube. Dengan begitu, video kamu bisa ditemukan hanya dari kolom pencarian bahkan oleh pentonton yang bukan subscriber channel Youtube kamu.
3. Buat Video Yang Informatif
Dengan membuat video yang informatif, para pentonton akan membagikan video kamu melalui media sosial. Sehingga video kamu bisa menjangkau lebih banyak orang.
Seperti itulah cara mengupload video di Youtube serta tips agar video kamu banyak ditonton. Semakin banyak orang yang menonton, maka semakin banyak pula keuntungan yang kamu dapat dari Adsense.
Related Posts:
- 3+ Cara Membuka Video Yang Tidak Bisa Dibuka di UC Browser idpintar.com - Pernah nggak, lagi asik-asiknya mau nonton video di UC Browser, tiba-tiba video nggak mau jalan? Tenang aja, ya! Kali ini, aku punya solusi-solusi keren buat masalah itu. Siapa…
- 7 Rekomendasi Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk Android Rekomendasi Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk AndroidR ekomendasi aplikasi streaming musik terbaik banyak dicari untuk hiburan bagi pemilik smartphone android. Media hiburan ini sering sekali digunakan ketika melakukan kegiatan sehari-hari…
- Aplikasi Live Streaming, Penjelasan dan Contoh-contohnya Aplikasi Live Streaming, Penjelasan dan Contoh-contohnya Di era digital seperti sekarang ini, memungkinkan Anda melakukan live streaming menggunakan aplikasi live streaming. Live streaming merupakan suatu kegiatan dengan cara menyiarkan secara…
- Inilah 5 Perbedaan Instagram dan Instagram Lite Inilah 5 Perbedaan Instagram dan Instagram Lite. Instagram adalah salah satu aplikasi media sosial yang memiliki pengguna dalam jumlah yang besar. Eksistensi Instagram sebagai salah satu aplikasi media sosial tidak…
- Cara Mengubah Kuota Malam Indosat Cara mengubah kuota malam indosat - Sebagian besar masyarakat yang ada di indonesia kini telah bergantung kepada internet dalam kehidupan sehari-harinya. Oleh karena itu provider ternama seperti indosat ooredoo memberikan…
- 8 Cara Menambah Subscriber Youtube, Kalian Wajib Tahu! 8 Cara Menambah Subscriber Youtube, Kalian Wajib Tahu! - Menambah Subscriber Youtube merupakan hal penting yang perlu kamu pahami, terutama jika impianmu adalah menjadi seorang kreator di platform tersebut. Kamu…
- Musically Down Download Video Tik Tok Gratis No Watermark Musically Down Download Video Tik Tok Gratis No Watermark - Musically Down merupakan salah satu platform yang dipercaya mampu mendownload video dan lagu dari Tik Tok tanpa adanya watermark dan…
- 7 Aplikasi Edit Video di HP Terbaik Untuk Anda! 7 Aplikasi Edit Video di HP Terbaik Untuk Anda! - Aplikasi edit foto di HP bisa menjadi salah satu aplikasi yang memudahkan Anda untuk melakukan pengeditan video hanya melalui handphone saja.…
- 10+ Aplikasi VR Gratis Terbaik Untuk Android idpintar.com -Hai, Kamu! Pernah denger tentang teknologi VR atau Virtual Reality? Yup, sekarang teknologi ini lagi hits banget dan banyak digunakan buat berbagai hal, mulai dari main game, belajar, sampe…
- 10 Aplikasi Video Chat Gratis Yang Harus Kamu Ketahui 10 Aplikasi Video Chat Gratis Yang Harus Kamu Ketahui,dimasas seperti sekarang ini silahturahmi menjadi hal yang penting untuk kita semua. Untuk berbicara atau ngobrol dengan orang yang jauh sekali pun…
- 8 Kiat Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk Android 8 Kiat Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk Android- Rekomendasi aplikasi streaming musik terbaik banyak dicari untuk hiburan bagi pemilik smartphone Android. Sarana hiburan ini sering digunakan saat melakukan aktivitas sehari-hari…
- 7 Aplikasi Slow Motion Terbaik di Android 7 Aplikasi Slow Motion Terbaik di Android - Efek slow motion telah menjadi tren di media sosial seperti TikTok dan Instagram, dan untuk menciptakan video dengan efek lambat yang dramatis,…
- Youtube Save Pendahuluan Halo, pembaca setia! Selamat datang di artikel ini, di mana kita akan membahas segala hal tentang cara menyimpan video YouTube. Saat ini, YouTube telah menjadi platform berbagi video terbesar…
- 10+ Cara Download Vidio Instagram Terbaru Tutorial Download Vidio Instagram Terbaru Semua orang pastinya mengenal aplikasi media sosial yang bernama Instagram, media sosial yang satu ini memang sangat terkenal di kalangan anak muda dan bukan…
- Fungsi Tombol-tombol Pada Remote Tv Lg Pengenalan Hai pembaca yang budiman! Saat Anda duduk untuk menikmati acara TV atau film favorit, remote control menjadi teman terbaik Anda. Namun, apakah Anda benar-benar tahu semua fungsi tombol pada…
- 4 Daftar Harga Gift TikTok Termahal 4 Daftar Harga Gift TikTok Termahal. TikTok menjadi bentuk apresiasi dari penonton kepada pembuat konten yang melakukan live streaming. Uniknya, gift ini bisa ditukarkan menjadi uang asli dengan harga yang…
- Cara Download Video di Internet, Ini Downloader yang… Cara Download Video di Internet, Ini Downloader yang Patut Dicoba Banyak pengguna smartphone yang menyimpan video baik itu dari situs web atau dari media sosial, untuk cara download video di…
- Fungsi Tombol Remot Tv Lg Led Fungsi Tombol Remot TV LG LED: Panduan Lengkap untuk Pengguna Halo, Pembaca! Selamat datang di artikel komprehensif ini tentang fungsi tombol remot TV LG LED. Apakah Anda seorang pengguna baru…
- Musicallydown Download Video dan Lagu MusicallyDown Tanpa Ribet! Halo, Pembaca! Selamat datang di artikel kita hari ini. Kali ini, kita akan membahas tuntas tentang MusicallyDown, situs web andal untuk mengunduh video…
- Aplikasi CapCut Video Editor dengan Banyak Fitur Profesional Aplikasi CapCut video editor merupakan aplikasi yang biasa digunakan untuk editing video di smartphone. Editing video ini biasa digunakan untuk para content creator sosial media dari mulai tiktok, instagram dan…
- Tips Membuat SS Youtube Menarik dan Tepat Tips Membuat SS Youtube Menarik dan Tepat - SS YouTube telah menjadi platform terbesar untuk berbagi video di seluruh dunia. Setiap hari, jutaan pengguna mengakses YouTube untuk menonton video yang…
- 11 Aplikasi Edit Vidio Android Gratis Dengan Fitur… Aplikasi Edit Vidio Android Gratis Dengan Fitur Keren-Keren Walau banyak software yang bisa digunakan untuk mengedit video di PC, tetap saja aplikasi editor di Android untuk video sangat populer, bahkan…
- Tiktok affiliate:cara efektif menghasilkan uang… Tiktok affiliate-Halo Pembaca!Selamat datang di artikel idpintar ,Dalam beberapa tahun terakhir ini Tiktok menjadi salah satu media sosial yang paling banyak digemari. dengan lebih dari 2 miliar unduhan aplikasi diseluruh…
- 8+ Tutorial Mendapatkan Saldo Dana Gratis Sampai 600 Ribu Tutorial Mendapatkan Saldo Dana Gratis Sampai 600 Ribu Apakah kamu pengguna setia DANA sebagai aplikasi dompet digital terkini? Tahukah kamu bahwa sekarang kamu bisa mendapatkan saldo DANA secara gratis dan…
- Aplikasi Membuat Video Teks Berjalan Di Android Aplikasi Membuat Video Teks Berjalan Di Android Yang Menarik dan Mudah Digunakan Halo readers! Di era digital ini, membuat konten video menjadi hal yang sangat penting. Salah satu jenis konten…
- Cara Membuka Youtube Di Tv Lg Salam Pembaca yang Budiman Hai pembaca, ingin menikmati konten YouTube yang memukau di layar lebar TV LG Anda? Kami hadir dengan panduan lengkap yang akan memandu Anda membuka YouTube di…
- Youtube Tanpa Iklan Pengenalan Hai, pembaca setia! Siapa yang belum familiar atau sudah lelah dengan iklan yang terus muncul di Youtube? Jangan khawatir, karena pada artikel ini akan disajikan berbagai cara ampuh untuk…
- Kelebihan Kinemaster Apa Itu Kinemaster? Halo, readers! Kali ini, kita bakal kenalan sama aplikasi edit video kece yang lagi banyak digemari, namanya Kinemaster. Aplikasi ini khusus diciptakan buat perangkat mobile, jadi kamu…
- 8 Trik Bermain Tiktok Terbaru Agar Bisa Menghasilkan Uang Trik Bermain Tiktok Terbaru Agar Bisa Menghasilkan Uang Agar bisa menghasilkan uang lewat TikTok memiliki cukup banyak variasi, bukan hanya sekadar dari iklan saja, Anda juga bisa meraup cuan lewat…
- Cara Menghilangkan Iklan di Hp Android Pada jaman serba digital ini melakukan browsing atau menjelajah di internet menjadi hal yang wajar apa lagi dimudahkan dengan menggunakan smartphone. Dengan menggunakan smartphone kalian bisa mencari informasi berupa tulisan…