Sudah tahukah kamu bagaimana cara mengisi saldo Tokopedia? Dan untuk sebenarnya saldo tersebut sehingga harus diisi? Melalui artikel ini, saya akan memberikan penjelasannya kepada kalian semua.
Saat ini kita berada di era digital dan hampir segalanya sudah digitalisasi. Tak terkecuali soal pembayaran di e-commerce seperti Tokopedia yang menggunakan sistem cashless dalam metode pembayarannya. Metode ini diklaim lebih mudah karena hanya perlu melakukan beberapa klik saja, transaksi bisa diselesaikan dalam waktu yang singkat.
Sebelumnya, saya sudah menjelaskan bagaimana cara berbelanja di Tokopedia hingga melakukan pembayaran. Nah, salah satu metode pembayaran ini kamu bisa menggunakan saldo Tokopedia yang bisa di top up atau diisi dengan berbagai cara. Metode atau cara top up saldo Tokopedia 2021 masih sama dengan tahun-tahun sebelumnya. Bagi kamu yang belum tau sama sekali, berikut saya berikan tutorialnya :
Cara Top Up Saldo Tokopedia di Browser Desktop
Dalam melakukan top up saldo Tokopedia terbaru, kamu bisa menggunakan beberapa pilihan metode yakni melalui browser desktop, browser mobile, aplikasi android, transfer bank, atau melalui Indomaret/Alfamart. Berikut ini adalah masing-masing panduannya
Baca juga cara bertransaksi di tokopedia dengan benar dan pastinya aman
Berikut ini cara isi saldo tokopedia via Browser Desktop :
- Klik Top Up Saldo yang terdapat di bagian kiri halaman depan Tokopedia.
- Pilih jumlah saldo yang ingin diisi. Kemudian, klik Beli.
- Klik lanjut pada bagian halaman detail pembelian.
- Selanjutnya memilih metode pembayaran, lalu klik Bayar Sekarang.
- Setelah pembayaran telah diverifikasi, Saldo Tokopedia pun akan langsung terisi secara otomatis.
Cara Mengisi Saldo Tokopedia dengan Browser Mobile
- Langkah pertama, klik terlebih dahulu menu simbol garis tiga yang ada di bagian atas tampilan laman. Berikutnya pilih Top Up Saldo.
- Pilih jumlah saldo yang ingin di isi. Kemudian klik top up.
- Klik lanjut pada bagian halaman detail pembelian.
- Selanjutnya memilih metode pembayaran, lalu klik Bayar Sekarang.
- Setelah pembayaran telh diverifikasi, Saldo Tokopedia pun akan langsung terisi secara otomatis.
Cara Mengisi Saldo Tokopedia di Aplikasi Android
- Download dan install terlebih dahulu aplikasi Tokopedia bila kamu belum memilikinya.
- Login terlebih dahulu dan klik menu simbol garis tiga di bagian atas tampilan laman.
- Klik saldo pada bagian bawah foto profil.
- Untuk mengisi Saldo Tokopedia, klik Isi Saldo.
- Pilih jumlah saldo yang ingin di top up. Kemudian klik top up.
- Klik lanjut pada bagian halaman detail pembelian.
- Selanjutnya memilih metode pembayaran, lalu klik Bayar Sekarang.
- Setelah pembayaran telh diverifikasi, Saldo Tokopedia pun akan langsung terisi secara otomatis.
Baca Juga : cara komplain di tokopedia sesuai prosedur
Cara Top Up Saldo Tokopedia dengan Transfer Bank
- Kunjungi terlebih dahulu pulsa.tokopedia.com, kemudian pilih Saldo.
- Tentukan nominal saldo yang ingin diisi. Kemudian klik Beli.
- Klik Lanjut di halaman detail pembelian.
- Berikutnya pilih metode pembayaran Transfer Manual.
- Pilih bank tujuan transfer.
- Isi nama pemilik rekening yang sesuai dengan nama yang ada di buku tabungan dan juga nomor rekening yang kamu miliki.
- Terakhir, klik bayar sekarang.
- Saldo Tokopedia akan terisi saat pembayaran yang telah kamu lakukan berhasil diverifikasi.
Cara Isi Saldo Tokopedia di Indomaret/Alfamart
- Buka aplikasi/web Tokopedia, masuk akun terlebih dahulu dan tap menu —> saldo.
- Klik tombol “isi saldo” pada bagian saldo saya.
- Pilih nominal saldo yang ingin diisi, kemudian tap tombol “beli” lalu klik lanjut.
- Metode pembayaran pilih Indomaret/Alfamart.
- Klik “bayar sekarang” dan kamu mendapatkan kode unik. Nah kode unik inilah yang harus kamu tunjukkan ke kasir alfamart/Indomaret ketika melakukan pembayaran di sana.
Bagaimana? Sangat mudah bukan. Demikian informasi yang dapat saya bagikan tentang cara mengisi saldo di Tokopedia dengan berbagai metode. Untuk postingan selanjutnya saya akan membahas bagaimana cara upload produk di Tokopedia, untuk itu teruslah pantau situs ini ya!
Related Posts:
- 5 Aplikasi E-commerce Lokal Paling Banyak Dikunjungi Terbaik 5 Aplikasi E-commerce Lokal Paling Banyak Dikunjungi - Berbelanja sudah menjadi sebuah kebutuhan untuk masyarakat umum. Di zaman yang serba mudah ini, marketplace menjadi pilihan bagi Anda yang ingin berbelanja…
- Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri: Panduan Lengkap Salam Pembaca! Selamat datang, para pembaca setia! Apakah kamu seorang pengemudi Gojek yang sedang mencari cara mudah dan cepat untuk mengisi saldo…
- Aplikasi Jastip Panduan Lengkap: Kode Gopay Driver Mandiri Salam hangat, readers! Dalam artikel kali ini, kita akan mengupas tuntas seputar "Kode Gopay Driver Mandiri". Sebagai mitra pengemudi Gojek, memahami kode ini sangat…
- Cara Hapus Akun Tokopedia dengan Cepat Bagaimana cara hapus akun Tokopedia? Dan apakah hal tersebut memang bisa dilakukan? Jawabannya tentu saja bisa. Bahkan sangat mudah dilakukan dan hanya perlu beberapa langkah saja. Kamu bisa menghapusnya menggunakan…
- Cara Top Up Dana Dana merupakan salah satu dompet digital yang sudah banyak digunakan. Pengguna dompet digital dana diberikan berbagai kemudahan salah satunya adalah kemudahan dalam melakukan pengisian saldo. Ada beberapa cara top up…
- Angka Kecerahan Tv Lg Tabung Yang Bagus Cara Mudah Isi Gopay Driver BRI Halo, Readers! Apakah kalian sering menggunakan Gopay sebagai metode pembayaran saat memesan layanan transportasi online? Bagi kalian yang berprofesi sebagai pengemudi BRI, mengisi saldo…
- 3 Cara Top Up ShopeePay, Kegunaan dan Keuntungan… Cara Top Up ShopeePay, Kegunaan dan Keuntungan Menggunakannya - Bagi pengguna Shopee tentu sudah tidak asing lagi dengan yang namanya fitur pembayaran Shopeepay atau pun cara top up Shopeepay. Fitur…
- Cara Melihat Nomor Ovo Di Grab Pendahuluan Halo pembaca yang budiman, Apakah kamu pengguna Grab yang sering melakukan transaksi dengan OVO? Jika iya, pasti pernah mengalami kebingungan ketika ingin mengetahui nomor OVO yang tertaut dengan akun…
- 7 Aplikasi Belanja Online Terbaik 2023 7 Aplikasi Belanja Online Terbaik 2023 - Selama pandemi COVID-19, sudah banyak orang yang berbelanja online sehingga memungkinkan pengguna untuk melakukan pembelian dari rumah untuk berbagai kebutuhan sehari-hari, seperti belanja…
- Cara Daftar OVO Semakin berkembangnya teknologi maka akan memudahkan dalam melakukan berbagai hal. Salah satu perkembangan yang sudah terlihat adalah adanya dompet digital. Di Indonesia sendiri sudah banyak sekali dompet digital ternama salah…
- 7+ Aplikasi Cek Saldo E-Money Terbaik Untuk Top Up 7+ Aplikasi Cek 7+ Aplikasi Cek Saldo E-Money Terbaik Untuk Top UpSaldo E-Money Terbaik Untuk Top Up- E-Money merupakan sebuah alat pembayaran yang bisa kalian gunakan dalam bertransaksi. Penggunaanya yang…
- 8 Cara Top Up GoPay dengan DANA, Mudah dan Cepat! 8 Cara Top Up GoPay dengan DANA, Mudah dan Cepat!
- Cara Top Up Driver Gojek Via Mandiri Pembukaan Halo, para pembaca setia! Kali ini, kita bakal ngebahas tuntas tentang cara top up saldo Gojek buat kamu yang jadi driver Gojek. Khususnya, kita akan fokus ke cara top…
- Cara Upload Produk di Tokopedia Berlanjut tutorial belanja online selanjutnya, pada artikel ini saya akan menginformasikan bagaimana cara upload produk di Tokopedia . Terutama bagi seorang seller yang diharuskan mengunggah gambar produk yang dijualnya. Jika…
- Cara Berbelanja di Tokopedia Hai, apakah kamu pengguna e-commerce Tokopedia dan sudah mengetahui bagaimana cara berbelanja di Tokopedia? Apabila kamu belum mengetahuinya, bisa membaca konten ini hingga selesai dan saya berikan panduan dan langkah-langkahnya…
- Cara Pembayaran Lazada di Indomaret Ada yang tahu bagaimana cara pembayaran lazada di indomaret? Juga cara pembayaran lazada di alfamart? Jika belum tahu kalian bisa mengikuti langkah langkah pembayaran di indomaret atau alfamart yang sudah…
- 5 Rekomendasi Aplikasi Belanja Online Terbaik Tahun 2023 5 Rekomendasi Aplikasi Belanja Online Terbaik Tahun 2023. Teknologi semakin mempermudah kehidupan manusia. Salah satunya aktivitas untuk membeli berbagai produk. Saat ini sudah banyak aplikasi belanja online yang bisa dipakai.…
- Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Saldo DANA: Kegunaan dan Cara Top Up Pastinya di era serba digital seperti saat ini kehadiran e-wallet atau dompet digital sudah tidak asing. Bahkan produk e-wallet sudah banyak salah satunya…
- Cara Top Up OVO di BNI Anda ingin melakukan Top Up OVO di BNI? Jika iya maka anda bisa melakukannya dengan beberapa cara serta dalam melakukan pengisian saldo OVO dengan Bank BNI sangat mudah untuk dilakukan.…
- Top Up Gojek Driver Mandiri Halo Para Pembaca! Sobat pengemudi Gojek, kalian mesti tahu nih cara top up saldo Gojek yang praktis dan mudah melalui BRI. Di artikel ini, kita bakal bahas tuntas tentang cara…
- Cara Top Up LinkAja Via Pulsa LinkAja merupakan dompet digital yang dalam pengisian saldo bisa menggunakan beberapa metode. Lalu apakah bisa top up LinkAja via pulsa ? jawabannya tidak bisa, akan tetapi kalian bisa menggunakan jasa…
- 8+ Tutorial Mendapatkan Saldo Dana Gratis Sampai 600 Ribu Tutorial Mendapatkan Saldo Dana Gratis Sampai 600 Ribu Apakah kamu pengguna setia DANA sebagai aplikasi dompet digital terkini? Tahukah kamu bahwa sekarang kamu bisa mendapatkan saldo DANA secara gratis dan…
- Tv Lg Tidak Bisa Di Remot Halo, Pembaca! Selamat datang di artikel panduan lengkap kami tentang cara top up saldo driver Gojek menggunakan BRI. Sebagai pengendara Gojek, penting untuk selalu memiliki saldo yang cukup untuk menerima…
- Cara Isi Gopay Driver Mandiri Pengertian Gopay Driver Mandiri Halo pembaca, pada kesempatan kali ini, kita akan mengulas tuntas tentang cara isi saldo Gopay bagi para driver Gojek yang bermitra dengan Bank Mandiri. Gopay Driver…
- Apk Desain Jersey Bola Cara Top Up Gojek Driver Mandiri untuk Berbagai Transaksi Halo, Readers Assalamualaikum! Selamat datang di artikel kami yang akan membahas tuntas tentang cara top up Gojek Driver Mandiri. Bagi kalian…
- Cara Bayar Pakai Gopay Cara Bayar Pakai Gopay - Gopay merupakan layanan dompet digital yang berada di bawah naungan perusahaan gojek. Gopay tidak hanya bisa digunakan untuk bayar ojek dan transfer uang antar sesama…
- Cara Menghapus Akun OVO Kalian sedang mencari cara menghapus akun OVO? Jika iya maka kalian berada di tempat yang tepat karena disini saya akan memberikan cara menghapus OVO baik di aplikasi OVO tau juga…
- Tv Lg Tidak Bisa Dimatikan Isi Saldo Gojek Driver Bri Cepat dan Mudah Pendahuluan Halo pembaca! Apakah Anda seorang pengemudi Gojek yang masih bingung mencari cara mengisi saldo Brizzi Anda dengan mudah? Dalam artikel ini,…
- Cara Top Up Saldo Driver Gojek Via Bri Pendahuluan Halo, para pembaca setia! Apakah kamu seorang driver Gojek yang sedang mencari cara mudah untuk mengisi saldo akunmu? Jangan khawatir, kamu berada di tempat yang tepat! Artikel ini akan…
- Cara COD di Shopee Shopee merupakan salah satu marketplace yang menyediakan pembayaran dengan sistem COD atau bayar ditempat. Dengan menggunakan metode pembayaran seperti ini pembeli akan lebih merasa aman karena melakukan pembayaran ketika barang…