Ketika kita lupa dengan kata sandi akun email, kita perlu tahu cara mengganti password Gmail. Bagi sebagian orang memang kadang agak sulit untuk mengingat password Gmail karena terlalu rumit. Sehingga banyak orang yang lupa dengan password akun ketika membuat email sendiri.
Untungnya, Gmail menyediakan fitur kustomisasi seperti mengganti foto Gmail, mengganti nama Gmail dan juga mengganti password Gmail. Jadi, tidak perlu bingung lagi jika kamu lupa atau salah memasukan kata sandi Gmail. Dalam artikel kali ini, kita akan membahas tentang cara mengganti password Gmail sendiri dan cara melihat password Gmail sebelum menggantinya.
Cara Mengganti Password Gmail Sendiri
Layaknya membuat akun gmail, cara mengganti password Gmail juga bisa dilakukan di HP smartphone maupun di browser desktop. Nah, kita akan membahas cara mengganti di kedua platform ini.
Mengganti Password Gmail via Smartphone
- Masuk ke halaman ganti kata sandi Gmail melalui browser smartphone di sini
- Masukan alamat gmail dan password yang ingin diubah
- Konfirmasikan kata sandi lama bila diminta
- Kemudian, masukan kata sandi yang baru dan konfirmasi kembali
- Klik tombol “Ubah Sandi”
- Dan proses mengganti password Gmail kamu sudah selesai.
Mengganti Password Gmail via Browser Desktop
- Masuk ke halaman utama Gmail
- Klik pada simbol “Gerigi” yang ada di kanan atas layar, kemudian klik pada opsi “Setelan” atau “Setting”
- Klik tulisan “Accounts and Import” yang berwarna biru
- Kemudian klik pada bagian “Change Account Settings”
- Pilih “Change Password” kemudian akan muncul tab baru
- Masukan terlebih dahulu kata sandi lama kamu di kolom pertama
- Kemudian, masukan kata sandi baru yang ingin kamu gunakan di 2 kolom yang bertuliskan “New Password”
- Klik kotak “Change Password” dan proses mengganti password Gmail kamu sudah selesai
Memulihkan Akun Gmail Yang Lupa Password
Jika kalian sudah benar – benar lupa kata sandi Gnail, maka satu – satunya cara untuk memulihkan akun Gmail kalian adalah dengan menggunakan langkah ini.
- Masuk ke laman Login Gmail, kemudian klik “Lupa Password”
- Masukan alamat Gmail yang kamu gunakan
- Kemudian, kamu akan memasukan nomor telephone untuk konfirmasi pemulihan
- Masukan kode verifikasi yang dikirimkan melalui SMS
- Buat Password baru untuk akun Gmail kamu
Cara Melihat Password Gmail Sendiri
Sebelum kalian mengganti password Gmail, mungkin akun kamu masih bisa diselamatkan dengan cara melihat kata sandinya melalui browser. Berikut adalah langkah – langkahnya.
Melihat Password Gmail via Browser Chrome di PC
- Langkah pertama tentunya membuka broser Google Chrome atau Chromium
- Klik menu yang dilamangkan dengan titik tiga di kanan atas tampilan
- Masuk ke Setting dan cari Bagian “Password”
- Akan muncul beberapa password yang pernah disimpan dalam history browser
- Kemudian, cari password yang mana yang cocok dengan alamat Gmail kamu
Melihat Password Gmail via Browser Chrome di Android
- Buka aplikasi Chrome dan klik pada ikon titik tiga di kanan atas tampilan
- Klik opsi “Setelan”
- Kemudian, cari kolom “Simpan Sandi”
- Klik kolom tersebut dan akan muncul semua kata sandi yang pernah tersimpan dalam aplikasi Chrome
Namun perlu diketahui, metode ini hanya bisa digunakan jika kamu pernah menyimpan password atau kata sandi di browser. Jika tidak, maka browser tidak akan menyimpan kata sandi yang kamu gunakan dalam akun apapun. Seperti itulah beberapa penjelasan tentang cara mengganti password Gmail. Untuk menjaga keamanan akun, selalu ganti password setidaknya 1 kali dalam 6 bulan.
Related Posts:
- 3 Cara Mengganti Password di Sosial Media Cara Mengganti Password di Sosial Media Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan yang berkaitan dengan keamanan privasi yaitu dengan sering mengubah password. Bagaimana cara…
- Cara Mengunci Hp Oppo Mengunci smartphone merupakan salah satu cara untuk menjaga keamanan dan juga untuk menjaga privasi yang ada di smartphone. Mengunci layar merupakan salah satu fitur yang ada di kebanyakan smartphone termasuk…
- Cara Mengetahui Pin Wps Wifi Di Android 1. ## Cara Mengetahui Pin Wps Wifi Di Android 2. ### Pendahuluan Halo readers! Apakah kalian sedang mengalami kesulitan mengakses jaringan Wi-Fi karena lupa password? Tenang saja, ada solusi yang…
- Cara Mengganti Metode Pembayaran di Lazada Di setiap marketplace pasti memiliki varian metode pembayaran yang bisa dilakukan atau digunakan oleh penggunanya tak terkecuali di Lazada. Pertanyaannya bagaimana cara mengganti metode pembayaran di lazada yang sudah di…
- Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri Isi Saldo Driver Gojek Via Mandiri: Panduan Lengkap Salam Pembaca! Selamat datang, para pembaca setia! Apakah kamu seorang pengemudi Gojek yang sedang mencari cara mudah dan cepat untuk mengisi saldo…
- 3 Cara Melacak HP yang Hilang dengan Cepat Cara Melacak HP yang Hilang dengan Cepat - Kehilangan HP pasti akan panik, apalagi ada banyak data penting yang ada di dalamnya sehingga Anda harus tahu beberapa cara melacak HP…
- Cara Menonaktifkan FB, Berikut 4 Di Antaranya Cara Menonaktifkan FB, Berikut 4 Di Antaranya - Perlu diketahui bahwa cara menonaktifkan FB sangatlah mudah dan bahkan hanya memerlukan beberapa langkah saja. Namun banyak yang belum mengetahuinya terutama bagi…
- 12 Cara Mengetahui HP disadap, Kenali Tandanya… Cara Mengetahui HP disadap, Kenali Tandanya Sebelum Terlambat - Cara mengetahui HP disadap wajib Anda pahami di masa sekarang. Sebab, HP merupakan perangkat elektronik yang sangat rentan mengalami penyadapan. Mengingat…
- 2 Cara Mengetahui Sandi Email dengan Mudah idpintar.com - Hidup di zaman digital sekarang, Kamu pasti punya akun Gmail kan? Saat mendaftar, Kamu harus masukkan kata sandi sebagai bentuk keamanan data pribadi yang Kamu input. Sebagai pemilik…
- 10 Aplikasi Penghapus Latar Belakang Yang Harus Kamu Miliki 10 Aplikasi Penghapus Latar Belakang Yang Harus Kamu Miliki. Penggantian background memang menjadi masalah bagi banyak orang tak jarang justru menjadi masalah bagi kita sendiri. Aplikasi penghapus latar belakang otomatis…
- Cara Mengubah Tulisan di Whatsapp Zaman terus berubah dan teknologi juga terus berkembang. Salah satu perubahan yang terjadi adalah di bidang telekomunikasi, dahulu jika ingin berkomunikasi menggunakan hp maka kalian bisa menggunakan aplikasi SMS dan…
- Merk Roller Terbaik Untuk Harian Pendahuluan Halo para pembaca setia! Kali ini, kita akan membahas topik yang penting banget buat kalian yang berprofesi sebagai driver Gojek, yaitu cara top up saldo driver Gojek melalui Bank…
- 7 Cara Mengembalikan Video Yang Terhapus Permanen Di HP 7 Cara Mengembalikan Video Yang Terhapus Permanen Di HP - Mengembalikan video yang sudah terhapus secara permanen di HP bisa kamu lakukan dengan mudah, bahkan tanpa perlu mengandalkan aplikasi tambahan.…
- Cara Setting APN Indosat Paketan internet sudah di isi tapi internetan kok masih lemot? Mungkin ini pertanyaan bagi sebagian orang yang belum mengetahui peran APN atau mungkin juga ada kesalahan dalam melakukan pengaturan APN…
- Begini 3 Cara Membuka Blokir BRImo, Mudah tanpa… Begini 3 Cara Membuka Blokir BRImo, Mudah tanpa perlu ke Bank!-Hao pembaca!Selamat datang diartikel kami!Brimo adalah aplikasi mobile banking dari Bank BRI yang memungkinkan nasabah untuk melakukan berbagai transaksi perbankan…
- Cara Login Livin Mandiri Yang Sudah Terdaftar Pendahuluan Halo, pembaca! Apakah kamu pengguna Livin Mandiri dan ingin tahu cara login ke aplikasi mobile-nya? Jangan khawatir, artikel ini akan memandu kamu langkah demi langkah. Livin Mandiri adalah aplikasi…
- 7 Aplikasi Email Gratis yang Aman Digunakan 7 Aplikasi Email Gratis yang Aman Digunakan - Sekarang layanan aplikasi email gratis ada banyak dan dibuat oleh berbagai developer. Para pengguna tentu saja dibuat bingung harus menentukan pilihan mana…
- Cara Mengubah Tampilan Layar Hp Oppo Pendahuluan Halo, readers! Apakah kamu pengguna ponsel Oppo dan merasa bosan dengan tampilan layar yang itu-itu saja? Jangan khawatir, karena ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk mengubah tampilan…
- Cara Menghapus Video di Youtube Ketika salah mengupload video setelah membuat akun Youtube, pastinya kita akan mencari cara menghapus video di Youtube. Memang, hanya membuat channel Youtube saja tidak akan membuat kita menjadi Youtuber yang…
- 4 Cara Reset WiFi Indihome Terbaru 2023 Cara Reset WiFi Indihome Terbaru 2023. Indihome adalah penyedia WiFi yang paling banyak digunakan masyarakat Indonesia sebab anak Perusahaan Telkom ini jaringannya sudah masuk hingga pelosok desa. Memang di zaman…
- 6 Cara Membuka Kata Sandi HP Yang Lupa Cara Membuka Kata Sandi HP Yang Lupa. Memasang kata sandi di HP menjadi salah satu alternatif untuk menjaga keamanan dan data privasi. Biasanya orang akan memakai nomor unik kata sandinya.…
- Berbagai Panduan Cara Reset HP Oppo Mudah Diterapkan Berbagai Panduan Cara Reset HP Oppo Mudah Diterapkan - Menerapkan tata cara reset HP Oppo biasanya dilakukan oleh mereka yang ingin mengatur ulang kembali sistem ke pengaturan pabrik. Jadi, bisa…
- Cara Menonaktifkan Instagram Sementara Cara Menonaktifkan Instagram Sementara- Salam sobat idpintar.com , Halo! Semoga hari-harimu menyenangkan dan penuh berkah. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas topik yang mungkin sudah lama kamu nantikan. Yup,…
- Cara Menghapus Akun Lazada Di beberapa marketplace memiliki fitur menonaktifkan atau menghapus akun termasuk juga marketplace Lazada. Jika kalian sedang mencari cara menghapus akun lazada? Maka kalian bisa menggunakan cara yang saya berikan ini.…
- Cara Membuka Pola Hp Pasti Berhasil Menggunakan pola hp untuk mengunci samrtphone adalah suatu hal yang wajar. Kerena pola hp berfungsi untuk menjaga agar tidak sembarangan orang bisa membuka samrtphone yang kalian miliki. Tetapi jangan sampai…
- Roller Motor Terbaik Cara Top Up Gopay Driver Via Bri: Panduan Lengkap dan Mudah Halo, para pembaca setia! Apakah Anda seorang pengemudi Gojek yang ingin mengetahui cara mudah untuk melakukan top up saldo…
- Cara Melacak Hp Hilang Cara Melacak Hp Hilang. Saat ini, HP sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari aktivitas orang-orang. Di rumah ataupun di kantor, HP sudah seperti kebutuhan primer. Kehilangan HP adalah salah…
- Cara Top Up Driver Gojek Via Mandiri Pembukaan Halo, para pembaca setia! Kali ini, kita bakal ngebahas tuntas tentang cara top up saldo Gojek buat kamu yang jadi driver Gojek. Khususnya, kita akan fokus ke cara top…
- Cara Flash Hp Xiaomi Kalian punya hp xiaomi yang sedang error dan harus dilakukan flash hp? Kalian tak perlu bingung bingung lagi karena kalian bisa melakukan cara flash hp xiaomi sendiri dirumah tanpa harus…
- Cara Atur Kecerahan Tv Polytron Pendahuluan Halo, pembaca yang budiman! Apakah kamu pernah merasa bosan dengan tampilan kalkulator biasa yang itu-itu saja? Atau, apakah kamu pernah membutuhkan kalkulator yang dapat menyimpan rahasia perhitunganmu? Nah, kabar…