Daftar Aplikasi Boros Baterai Di Smartphone. Sudah banyak sekali aplikasi di smartphone yang berguna untuk komunikasi atau hiburan. Beberapa diantara nya aplikasi boros baterai. Di zaman sekarang smartphone sudah banyak sekali bahkan menjadi kebutuhan untuk menunjang kehidupan seperti untuk komunikasi pekerjaan atau hiburan. Ada banyak aplikasi yang sudah ada di IOS dan Playstore yang bisa di gunakan, namun kita harus waspada banyak aplikasi boros baterai yang perlu di waspadai agar smartphone bisa digunakan setiap saat.
Aplikasi yang membutuhkan banyak konsumsi baterai umumnya adalah aplikasi sekunder yang tidak terlalu penting serta hanya bersifat hiburan. Sehingga bila tidak dipergunakan sebaiknya dihilangkan dari perangkat anda. Banyak aplikasi sederhana namun memiliki fungsi penting untuk menunjang kebutuhan komunikasi maupun aktivitas pekerjaan.
Kebutuhan aplikasi pintar untuk menunjang berbagai aspek kehidupan. Banyak pengembang IT Software berlomba-lomba untuk menciptakan aplikasi yang memiliki kapasitas besar sehingga membutuhkan konsumsi baterai lebih banyak. Pastikan smartphone Anda tidak menjalankan aplikasi yang terbilang sebagai aplikasi boros baterai agar smartphone bisa digunakan setiap saat.
Aplikasi Boros Baterai Yang Perlu Di Waspadai Penggunaannya
Perkembangan teknologi dalam aplikasi smartphone begitu cepat menawarkan macam-macam aplikasi yang berguna untuk menunjang kebutuhan komunikasi, pekerjaan dan hiburan. Namun ada beberapa diantaranya diprogram dengan fitur dan kemampuan khusus sehingga membuat lebih banyak konsumsi daya baterai yang menyebabkan smartphone Anda lebih cepat kehabisan baterai diluar prediksi.
Berikut daftar aplikasi boros baterai yang sering di install :
1. Fitbit
Merupakan salah satu jenis aplikasi yang membutuhkan banyak komsumsi baterai pada saat dijalankan. Fitbit berfungsi untuk mencatat dan melacak statistik pergerakan juga aktivitas Anda seperti jumlah langkah dan jarak secara akurat dengan Mobile track saat membawa smartphone.
Aplikasi ini bahkan diklaim mampu mengetahui segala kondisi keadaam yang kita alami seperti stress, dehidrasi, kelelahan hingga kualitas tidur Anda. aplikasi boros baterai ini sebetulnya tidak begitu penting bagi sebagian orang, karena yang mengerti tentang kondisi tubuh adalah Anda sendiri.
2. Instagram
Aplikasi ini diklaim banyak menghabiskan daya baterai smartphone. Sebagian besar dari konten Instagram atau juga dikenal dengan sebutan IG ini adalah berupa video, sehingga membutuhkan memori, paket data dan baterai yang cukup banyak.
3. Youtube
Youtube adalah platform nonton video yang merupakan website paling populer di Indonesia. Aplikasi ini menjadi salah satu aplikasi boros baterai karena loading video, khususnya untuk video yang memiliki resolusi tinggi.
Aplikasi Youtube adalah bawaan dari perangkat smartphone sehingga tidak perlu di install. Aplikasi ini memutar video dengan berbagai varian resolusi yang bisa disesuaikan dengan selera untuk menghemat baterai dan paket data.
4. Mobile Legends
Salah satu permainan Mobile Legends ini sedang banyak digemari dari semua kalangan anak-anak dan dewasa dari pria hingga wanita, game ini memang akan lebih cepat menguras baterai smartphone kamu dibandingkan dengan game lainnya. Hal ini dikarenakan Mobile Legends adalah game online yang membutuhkan koneksi internet dan grafis sangat bagus.
5. TikTok
Aplikasi yang menyediakan konten-konten berupa video berdurasi pendek ini juga menyumbang kontribusi terhadap pemborosan penggunaan baterai. Hal tersebut karena mengharuskan bekerja video dan internet secara bersamaan dalam satu waktu, itulah yang membuat aplikasi boros baterai.
6. Google Meet
Aplikasi boros baterai ini sedang banyak digunakan sebagai penunjang bisnis dan pekerjaan. Namun juga bisa digunakan untuk berkomunikasi menggunakan panggilan video bisa secara pribadi atau panggilan bersama untuk conference.
Aplikasi Google Meet bisa menampilkan gambar atau print screen dan suara sehingga membutuhkan komsumsi baterai yang sangat boros di smartphone Anda.
7. Facebook
Facebook adalah aplikasi yg banyak digunakan untuk kebutuhan berinteraksi secara online, karena di aplikasi ini sangat gampang untuk berinteraksi secara bersamaan di grup dan tidak ada batas maximal untuk mengunggah suatu file atau berkas. Namun dibalik kelebihannya ada yang membuat smartphone menjadi lebih boros baterai karna suatu kelebihannya aplikasi ini.
Itulah daftar aplikasi yang menguras dan membuat baterai handphone mu boros. Adakah di antara aplikasi boros baterai di atas yang terinstall di smartphone mu?
Related Posts:
- Cara Cek Kerusakan HP Samsung Jika kalian memiliki bisnis reparasi handphone atau baru saja membeli hp Samsung, kalian wajib tahu cara cek kerusakan hp Samsung sendiri. Apalagi jika kalian membeli smartphone pre owned, second, atau…
- Kumpulan Tool Software Hp Kumpulan Tool Software HP yang Wajib Dimiliki Halo, pembaca! Selamat datang di artikel lengkap kami tentang kumpulan tool software HP yang wajib dimiliki. Di era digital saat ini, smartphone telah…
- Cara Membuat Email Baru Di era modern seperti saat ini, mengetahui cara membuat email baru merupakan pengetahuan yang wajib dimengerti oleh semua orang. Sebab kini, fungsi email bukan hanya sekedar untuk mengirim surel belaka.…
- Volte Tri Volte Tri: Teknologi Internet Cepat untuk Jaringan Tri Halo, Readers! Selamat datang di artikel informasi tentang Volte Tri! Di zaman yang serba digital ini, internet cepat dan stabil menjadi kebutuhan…
- Rekomendasi HP Keluaran Terbaru 2023 Rekomendasi HP Keluaran Terbaru 2023. Perkembangan smartphone Android & iPhone bergerak begitu cepat, selalu ada sesuatu fitur atau teknologi baru yang menarik untuk ditunggu. Setiap tahun, dunia tekno selalu dikejutkan…
- 4 Cara Root HP Menggunakan Aplikasi, Ini Persiapan… Cara Root HP Menggunakan Aplikasi, Ini Persiapan dan Langkah-langkahnya Istilah Root mungkin sudah tidak asing untuk Anda yang menggunakan perangkat android, terutama untuk Anda yang sering oprek gadget, kegiatan root…
- Penyebab Baterai Kembung Xiaomi Penyebab Baterai Kembung Xiaomi yang Perlu Diketahui Halo, para pembaca! Pernahkah kalian mengalami masalah dengan baterai ponsel Xiaomi yang kembung? Jika ya, kalian tidak sendirian. Baterai kembung merupakan salah satu…
- 7 Rekomendasi Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk Android Rekomendasi Aplikasi Streaming Musik Terbaik untuk AndroidR ekomendasi aplikasi streaming musik terbaik banyak dicari untuk hiburan bagi pemilik smartphone android. Media hiburan ini sering sekali digunakan ketika melakukan kegiatan sehari-hari…
- Aplikasi Cek Hp Iphone Pendahuluan Hai, readers! Di era digital ini, iPhone telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Tapi taukah kamu, penting banget menjaga kesehatan iPhone-mu agar tetap berfungsi optimal. Nah, artikel…
- Hp Keluaran Terbaru Pendahuluan Halo, pembaca! Selamat datang di artikel lengkap kami tentang Hp Keluaran Terbaru. Dalam era digital saat ini, ponsel telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Dengan perkembangan teknologi…
- Cara Meredupkan Pencahayaan Layar Laptop dan Komputer Selain smartphone, laptop dan komputer sekarang sudah menjadi suatu barang yang sering digunakan bagi sebagian banyak orang. terutama Bagi para youtuber, content writer, blogger dan lain sebagainya. Memiliki laptop atau…
- 5+ Dampak Buruk Jika Tidak Update iOS Terbaru 5+ Dampak Buruk Jika Tidak Update iOS Terbaru - iOS merupakan sebuah operating system yang digunakan oleh Apple sebagai sarana penunjang utamanya. iOS memiliki peran yang sangat penting pada iPhone…
- Apa Penyebab Baterai Hp Kembung Hai, Pembaca! Apa kabar kalian hari ini? Kali ini, kita akan membahas salah satu masalah umum yang sering dialami oleh pengguna ponsel pintar, yaitu baterai kembung. Baterai kembung dapat menjadi…
- Kenapa Baterai Bisa Kembung Halo Pembaca! Selamat datang di artikel ini, di mana kita akan mengungkap misteri di balik pertanyaan yang menghantui banyak pengguna gadget: "Kenapa baterai bisa kembung?" Fenomena ini tidak hanya mengganggu,…
- Aplikasi Flash Hp Android Terbaik Di era serba teknologi seperti sekarang ini banyak sekali teknologi teknologi yang sudah maju terutama di bidang smartphone atau telepon pintar tetapi banyak juga smartphone yang mengalami kendala, ada banyak…
- Cara Cek Kerusakan Hp OPPO Cara Cek Kerusakan Hp OPPO - Telepon pintar atau biasa disebut smartphone sekarang sudah banyak sekali, Mulai dari merek samsung, oppo, xiaomi dan masih banyak lagi lainnya. Di indonesia sendiri…
- Aplikasi Lightroom Mod untuk Pecinta Fotografi , dan… Pecinta fotografi pastinya tidak bisa dipisahkan dari kegiatan edit, aplikasi yang wajib Anda gunakan adalah aplikasi Lightroom Mod. Sebab hanya bermodalkan smartphone maka Anda bisa mengedit seperti fotografer profesional. Jadi…
- Cek Kesehatan Hp Oppo Cek Kesehatan Hp Oppo: Panduan Lengkap untuk Menjaga Smartphone Anda Sehat Halo, readers! Selamat datang di artikel lengkap kami tentang "Cek Kesehatan Hp Oppo". Dalam dunia teknologi yang terus berkembang,…
- Aplikasi Software Hp Pendahuluan Halo pembaca setia, Selamat datang di artikel komprehensif ini yang akan mengupas tuntas tentang Aplikasi Software Hp. Di era digital seperti saat ini, ponsel pintar telah menjadi bagian integral…
- Kenapa Baterai Hp Bisa Kembung Pendahuluan Halo pembaca setia! Apakah kalian pernah mengalami baterai ponsel yang kembung? Jika ya, pasti kalian bertanya-tanya kenapa baterai Hp bisa kembung. Nah, di artikel ini, kita akan membahas secara…
- 3+ Langkah Cara Menjernihkan Suara Rekaman Di Android idpintar.com - Pernahkah kamu merasa kesal karena suara rekaman di smartphone Androidmu terdengar kurang jelas dan banyak gangguan? Kamu pasti tidak sendiri dalam hal ini. Banyak orang menghadapi masalah serupa,…
- Apa Yang Menyebabkan Baterai Hp Kembung Pendahuluan Halo, para pembaca yang budiman! Pernahkah kalian mengalami masalah baterai ponsel yang kembung? Jika ya, kalian tidak sendirian. Baterai kembung adalah masalah umum yang dapat menimpa ponsel apa pun,…
- 4 Daftar Harga iPhone Terbaik dan terbaru Daftar harga Iphone memang sudah biasa mengalami perubahan, apa lagi setelah seri iPhone 14 yang terbaru dijual, seri iPhone sebelumnya pun langsung turun harganya atau sering terdapat penawaran diskon. Meski…
- Kenapa Baterai Hp Kembung Pendahuluan Halo readers, siapa yang pernah mengalami baterai HP kembung? Pasti rasanya menyebalkan, ya? Baterai yang kembung bisa bikin HP kita rusak atau bahkan meledak. Nah, supaya nggak terjadi hal-hal…
- 3 Cara Memasang Driver di Laptop Dengan Mudah Cara Memasang Driver di Laptop Dengan Mudah - Driver menjadi salah satu hal yang paling penting dalam sebuah komputer termasuk juga laptop, supaya bisa bekerja dengan baik. Cara memasang driver…
- Apk Software Hp Rekomendasi Aplikasi Berguna untuk Smartphone: Apk Software Hp Terbaik dan Andal Halo, Pembaca! Selamat datang di artikel lengkap kami tentang "Apk Software Hp" terbaik yang akan membuat smartphone kalian semakin…
- Cara Cek Kerusakan Hp Xiaomi Semua Tipe Cara Cek Kerusakan Hp Xiaomi - Xiaomi merupakan salah satu vendor smartphone yang sedang naik daun karena peluncuran ponsel android dengan harga murah, tapi spesifikasinya tidak mengecewakan serta desain yang…
- 7+ Cara Menghemat Baterai Pada iPhone Terbaik 7+ Cara Menghemat Baterai Pada iPhone Terbaik - iPhone merupakan salah satu smartphone dengan fitur paling lengkap dan canggih. Selain desain nya yang sangat baik dan keren iPhone juga disupport…
- Cara Cek Speaker Hp Samsung Pengenalan Hai, readers! Pernah ngalamin remot TV LG nggak mau merespons? Jangan panik dulu. Ada cara-cara mudah buat ngatasin masalah ini. Yuk, kita bahas satu per satu. Penyebab Umum Remot…
- Rekomendasi Aplikasi Pengukur Jarak Gratis Terbaik Rekomendasi Aplikasi Pengukur Jarak Gratis Terbaik Aplikasi pengukur jarak merupakan aplikasi yang memudahkan manusia untuk mengukur jarak dari satu titik ke titik lain. Dengan menggunakan aplikasi ini kamu tidak lagi…